Menteri Komunikasi Afrikas Selatan dijatuhi sanksi karena langgar aturan lockdown.
REPUBLIKA.CO.ID, JOHANNESBURG -- Presiden Afrika Selatan, Cyril Ramaphosa, menjatuhkan sanksi disiplin pada Menteri Komunikasi, Stella Ndabeni-Abrahams. Sanksi berupa cuti khusus tanpa gaji selama dua bulan ini diberikan karena Ndabeni-Abrahams justru melakukan makan siang bersama di tengah karantina wilayah atau lockdown.
Berdasarkan aturan yang diterapkan, masyarakat hanya diizinkan keluar rumah untuk kegiatan yang sangat mendesak, seperti membeli makanan atau mencari layanan kesehatan. Polisi pun telah menahan lebih dari 17.000 orang pada beberapa hari pertama, kebanyakan karena melanggar aturan ini.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PNS Dilarang Mudik, Nekat Bisa Kena Sanksi |Republika OnlinePNS yang memiliki kondisi darurat mudik harus izin ke atasan masing-masing.
Read more »
Tiga Kali Diimbau Tapi Menolak Bubar, Akan Dikenakan Sanksi |Republika OnlinePolisi akan menindak warga yang menolak membubarkan diri
Read more »
Tjahjo: ASN Langgar Larangan Mudik Terancam Sanksi |Republika OnlineLarangan mudik ASN tertuang dalam Surat Edaran (SE) Menpan-RB 41/2020.
Read more »
Pendataan Pekerja Kena PHK Gelombang Kedua Dibuka |Republika Onlineendataan pekerja kena PHK DKI Jakarta ditutup 9 April.
Read more »
530 Perusahaan di Jakarta Selatan Terapkan WFH |Republika OnlineAda 530 perusahaan dengan 174.638 pekerja melakukan WFH.
Read more »
25 Calhaj Jakarta Selatan Ikuti Bimbingan Manasik Daring |Republika OnlineBimbingan manasik haji daring digelar antisipasi penyebaran Covid-19.
Read more »