Dengan kerja sama ini, XL Axiata melanjutkan strategi hybrid-cloud dengan Anthos-Google Cloud. Targetnya adalah mengalihkan 70 persen beban kerjanya ke cloud dalam 3 tahun ke depan.
Liputan6.com, Jakarta - XL Axiata menggandeng Google Cloud dalam kemitraan strategis untuk melanjutkan transformasi digitalnya sembari melayani kebutuhan jutaan pelanggan yang menjadi bagian dari ekonomi Indonesia.
Dengan migrasi layanan platform mikro ke Google Cloud, XL Axiata bisa memperluas kapasitas cloud di sumber daya yang dimilikinya, sehingga menjadi lebih ekonomis. Peluncuran region GCP Google Cloud di Jakarta akan memampukan XL Axiata untuk menyimpan, memproses, dan menganalisis data secara real time dan lokal untuk melayani pelanggan lama dan yang baru di Indonesia dengan lebih baik.
"Anthos sangat ideal bagi kami karena memungkinkan kami mengadopsi kontainer sekaligus memungkinkan Google, melakukan pengelolaan infrastruktur kontainer bagi kami," kata Yessie dalam keterangan tertulis.Kemitraan ini akan menyajikan konektivitas berkecepatan tinggi, layanan cloud, dan peluang digital lebih baik untuk pelanggan, diikuti dengan transfer data yang andal antara kelima pusat data XL Axiata dan jaringan Google.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
XL Axiata Gandeng Google Cloud untuk Transformasi Digital |Republika OnlineIni untuk memodernisasi infrastruktur demi meningkatkan fleksibilitas bisnis.
Read more »
XL Axiata Gandeng Google Cloud untuk Transformasi Digital |Republika OnlineIni untuk memodernisasi infrastruktur demi meningkatkan fleksibilitas bisnis.
Read more »
Beri Pelatihan Virtual Standarisasi Produk APDBRI gandeng Kemdes PDTT selenggarakan pelatihan dan pendampingan virtual untuk pelaku UMKM.
Read more »
Gugus Tugas Gandeng TNI-Polri untuk Bantu Pantau Perjalanan OrangGugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 melibatkan Polri-TNI untuk memantau perjalanan orang dalam masa adaptasi kebiasaan baru.
Read more »
Bank Mandiri Fokus Kembangkan |em|Platform|/em| Digital |Republika OnlineBank Mandiri akan lebih fokus pada digital banking untuk menghadapi new normal
Read more »