Sarana medis diprioritaskan bagi para petugas fasilitas layanan kesehatan di lapangan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sebagai salah satu upaya menekan angka penyebaran Covid-19 di Jawa Barat, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi menyerahkan bantuan kepada masyarakat di sekitar Daerah Aliran Sungai Citarum. Bantuan tersebut berupa 20.000 unit masker dan 50 liter hand sanitizer.
"Kami sangat setuju masker diarahkan untuk tenaga medis yang bertugas di kawasan DAS Citarum. Saya rasa itu hal yang baik," ujar Nani dalam telekonferensi bersama tim Satgas Citarum Harum dan jajarannya di Posko Satgas Citarum, Jalan Ir H Juanda Bandung, Rabu petang . Menurut Ketua Harian Satgas Citarum Harum Mayjen TNI Dedi Kusnadi Thamim, distribusi masker tersebut akan dipusatkan pada puskesmas-puskesmas di seluruh sektor DAS Citarum.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hidup Merana Imbas Corona, Warga Prasejahtera Sukabumi Terima BantuanTuti Mulyati (37) tidak kuasa menahan tangis, saat melihat kedatangan Kasat Lantas Polres Sukabumi Iptu Riki FM yang datang membawa buah tangan.
Read more »
Warga Malang Terima Bansos Covid-19 Sampai Juni |Republika OnlineBansos bagi warga Malang minimal jumlahnya Rp 300 ribu per KK.
Read more »
Warga Terdampak Corona Terima Rp250 Ribu di DepokPemkot Depok mengalokasikan total dana Rp7,5 miliar dari APBD untuk 30 ribu kepala keluarga terdampak virus corona.
Read more »
Warga 1 RW dan 76 Tenaga Medis Diisolasi karena 1 Pasien PositifKasus itu merupakan buntut dari ditemukan pasien RSUD dr Soedjati Soemodiardjo, Purwodadi, Grobogan yang kemudian diketahui positif covid-19.
Read more »
Darya Varia Bantu Tenaga Medis dan Warga Terdampak Covid-19Program pendistribusian bantuan ini masih akan berlanjut termasuk melalui asosiasi industri dan beberapa instansi pemerintahan.
Read more »
Sido Muncul Beri Bantuan untuk Warga dan Tenaga Medis Terdampak Covid-19Sido Muncul melakukan serangkaian kegiatan sosial sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat yang terdampak Covid-19.
Read more »