Kepala daerah yang wilayahnya aman dari corona diminta mengizinkan shalat Id berjemaah.
Uu menambahkan, selama ini Gubernur Jabar Ridwan Kamil telah menjelaskan sebanyak 27 kota/kabupaten akan memiliki lima level kewaspadaan setelah evaluasi Pembatasan Sosial Berskala Besar tingkat Provinsi.
Lima level yaitu level 5 atau zona hitam , level 4 atau zona merah yakni seperti kondisi PSBB saat ini. Kemudian, level 3 atau zona kuning , level 2 atau zona biru yang menunjukkan wilayah tersebut perlu melaksanakan physical distancing."Saya harap semua bupati dan wali kota selain zona merah apalagi hitam, untuk mengizinkan mulai tingkat desa/kelurahan untuk menggelar shalat Id," kata Uu.Meski demikian, menurut Uu, masyarakat tetap diminta tidak melaksanakan salaman sebagai salah satu tradisi saat Lebaran.
Masyarakat pun diminta memakai masker saat shalat berjemaah dan menjaga jarak aman saat shalat Id di lapangan terbuka maupun di masjid. "Tetapi sekalipun diberikan kebebasan, tetap ada aturan dan syarat tertentu. Misalnya tidak salaman, khotbah tidak terlalu panjang, pakai masker, tempat duduknya tidak berdekatan dan cuci tangan seperti biasa tetap dilaksanakan," kata dia.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Wagub Jabar: Selain Zona Merah, Warga Diizinkan Shalat Id |Republika OnlineShalat Id dilakukan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Read more »
Kemenag Minta Jatim Pikir Ulang Izin Salat Id BerjemaahKemenag meminta Pemprov Jawa Timur untuk mempertimbangkan ulang izin salat Idulfitri berjemaah di masjid di tengah pandemi virus corona.
Read more »
Bupati Banyumas Minta Warganya Shalat Id di Rumah |Republika OnlinePermintaan itu diresmikan lewat Keputusan Bupati Banyumas Nomor 440/553/Tahun 2020.
Read more »
Wagub: Bali Destinasi Pertama Indonesia yang Siap Membuka DiriDengan penanganan COVID-19 yang dinilai baik, Bali tengah bersiap membuka pariwisatanya kembali. Ini kata Wakil Gubernur Bali: Bali Pariwisata via detikTravel
Read more »
Jelang Lebaran, Wagub DKI Tegaskan Tak Buka Pasar Tanah AbangPemprov DKI menegaskan masih menutup Pasar Tanah Abang Blok A, Blok B, serta Blok F sampai hari ini di tengah penerapan PSBB Jakarta.
Read more »