Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta telah melakukan pengujian melalui Polymerase Chain Reaction (PCR) kepada 103.901 orang terkait wabah Corona.
TEMPO.CO, Jakarta - Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta telah melakukan pengujian melalui Polymerase Chain Reaction kepada 103.901 sampel orang dari sebelumnya 99.236 sampel, selama wabah Corona. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Widyastuti mengatakan pengujian pada 103.901 sampel tersebut adalah angka kumulatif sampai dengan 15 Mei 2020 di seluruh wilayah DKI Jakarta. 'Untuk tes PCR pada 15 Mei 2020 dilakukan pada 2.048 orang. Sebanyak 1.
216 orang telah menjalani 'rapid test', dengan persentase positif Covid-19 sebesar empat persen, dengan rincian 3.804 orang dinyatakan reaktif COVID-19 dan 95.412 orang dinyatakan non-reaktif,' tuturnya. Labkesda DKI Jakarta sebagai salah satu UPT Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta ditetapkan menjadi salah satu laboratorium pemeriksaan sampel Covid-19 berbasis PCR berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan tanggal 16 Maret 2020, Nomor HK.01.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
DKI Jakarta telah Uji PCR Lebih dari 100 Ribu Sampel |Republika OnlinePengujian lebih dari 100 ribu sampel dikumpulkan sampai dengan 15 Mei 2020.
Read more »
Pemprov DKI Jakarta Sudah Uji PCR 99.236 SampelDinas Kesehatan DKI pada Jumat kemarin menggelar tes PCR yang menyasar 2.978 orang. Ada tambahan kasus baru positif Corona.
Read more »
Anies Sebut Ngabuburit Menambah Kasus Positif Corona di DKI JakartaMenurut Anies, budaya mencari takjil setiap sore menjelang berbuka puasa bisa menjadi media penularan virus corona.
Read more »
Dinkes DKI Telah Lakukan Lebih dari 100.000 Tes PCRSebanyak lebih dari 100.000 tes polymerase chain reaction (PCR test) telah dilakukan oleh Dinkes Pemprov DKI Jakarta hingga 15 Mei 2020.
Read more »
99.236 sampel telah diuji PCR di Jakarta'Untuk tes PCR pada 14 Mei 2020 dilakukan pada 2.978 orang. Sebanyak 1.887 tes dilakukan untuk menegakkan diagnosis pada kasus baru dengan hasil 62 kasus positif dan 1.825 kasus negatif,' kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta Widyastuti.
Read more »