Update corona 17 April, pasien dalam pengawasan (PDP) COVID-19 di Kota Batam Kepulauan Riau, meninggal, Jumat. Ini menambah jumlah PDP meninggal menjadi 16 orang. UpdateCorona17April2020
jpnn.com, BATAM - Seorang pasien dalam pengawasan COVID-19 di Kota Batam Kepulauan Riau, meninggal, Jumat menambah jumlah PDP meninggal menjadi 16 orang. "Yang bersangkutan PDP, terus swab dua kali, negatif," kata Kepala Dinas Kesehatan Kota Batam Didi Kusmarjadi di Batam. Meski hasil dua kali swab negatif, namun pemakamannya tetap diperlakukan sebagai jenazah COVID-19.
Ia menjelaskan, pasien yang meninggal itu adalah seorang perempuan yang bekerja di kantor yang sama dengan pasien 8 dalam klaster pemberdayaan. Sementara itu, hingga Kamis , tercatat 26 orang pasien positif di Kota Batam, di luar 14 orang ABK Kelud yang juga positif COVID-19 dan dirawat di rumah sakit fasilitas karantina Pulau Galang, Batam.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Update Corona Jateng 17 April: 285 Positif, 39 Sembuh dan 41 MeninggalPemprov Jawa Tengah memperbaruhi data kasus virus Corona di wilayahnya hari ini. Hingga saat ini tercatat ada 285 kasus positif virus Corona di Jawa Tengah. CoronaUpdate Jateng
Read more »
Update Corona di Jakarta Jumat 17 April: Pasien Positif Covid-19 Capai 2.819 KasusKepala Bidang Sumber Daya Kesehatan Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Ani Ruspitawati mengungkapkan, jumlah pasien positif terinfeksi virus Corona.
Read more »
Update Corona DKI 17 April: 2.819 Positif, 248 MeninggalDKI Jakarta masih jadi provinsi dengan kasus Covid-19 terbanyak, yakni 2.819 orang positif Corona, dengan 248 orang di antaranya meninggal dunia.
Read more »
KRL Tetap Beroperasi 16 dan 17 AprilKeputusan apakah KRL tetap beroperasi atau berhenti sementara setelah 17 April 2020 masih dibahas.
Read more »