Data jumlah pasien rawat inap dari Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet hingga siang ini masih mengkhawatirkan UpdateCorona17April2020
jpnn.com, JAKARTA - Kabar dari RS Darurat Corona di Wisma Atlet hingga siang ini masih mengkhawatirkan. Pasalnya, pasien rawat inap mengalami penambahan. Data Jumat pukul 12.00 WIB, tercatat pasien rawat inap baru sebanyak 129 orang. Saat ini, RS Darurat Corona di Wisma Atlet merawat pasien sebanyak 680 orang. Dengan perincian, 400 pasien pria dan 280 pasien wanita. "Jumlah pasien rawat inap ada penambahan sebanyak 129 orang.
Baca Juga: Data per Jumat, pasien RS Darurat terbagi menjadi tiga kategori yakni pasien positif corona, Pasien Dalam Pengawasan , dan Orang Dalam Pemantauan . RS Darurat hingga kini merawat sebanyak 575 pasien positif. Jumlah itu meningkat 163 pasien dari data sehari sebelumnya yang hanya tercatat 412. "Pasien positif Covid-19 bertambah sebanyak 163 orang. Semula 412 orang menjadi 575 orang," ungkap Yudo.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
680 Pasien Terkait Covid-19 Diisolasi di RS Darurat Wisma AtletJumlah itu terdiri dari 575 pasien positif Covid-19, 86 orang berstatus pasien dalam pengawasan (PDP), serta 19 orang dalam pemantauan.
Read more »
36 Siswa Seminari Bethel Jakarta yang Positif Corona Dipindahkan ke Wisma AtletSebanyak 36 siswa Seminari Bethel Jakarta yang terinfeksi virus Corona Covid-19 sudah dipindahkan ke RS Darurat Wisma Atlet pada Kamis, 16 April 2020 malam.
Read more »
34 Mahasiswa Asrama Bethel yang Positif Corona Dievakuasi ke Wisma AtletSebanyak 34 mahasiswa yang menghuni asrama Sekolah Tinggi Teknologi Bethel terkonfirmasi positif virus Corona. Mereka dievakuasi ke Wisma Atlet.
Read more »
Pemkab Pandeglang Bawa Lima WN Bangladesh ke Wisma Atlet KemayoranGugus Tugas Penanganan COVID-19 Pemkab Pandeglang dr Achmad mengirim lima WN asing ke Bangladesh ke Wisma Atlet Kemayoran. Kelimanya akan melakukan tes swab.
Read more »
Kabar Baik, Pasien Positif Corona di RSD Wisma Atlet BerkurangRumah Sakit Darurat (RSD) penanganan COVID-19, Wisma Atlet Kemayoran Jakarta, memberikan pelayanan rawat inap sebanyak 561 pasien.
Read more »
323 Pasien Covid-19 sudah Keluar dari RSD Wisma AtletDari 323 yang keluar dari RSD Wisma Atlet, sebanyak 240 orang mengisolasi mandiri, 13 pasien rawat inap yang pulang atas permintaan sendiri (APS)
Read more »