Trump beri tiga tahap pedoman pembukaan kembali perekonomian
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden Amerika Serikat Donald Trump memberikan gubernur-gubernur negara bagian peta jalan untuk memulihkan perekonomian yang ambruk karena pandemi virus Corona. Trump menekankan rencana membuka kembali perekonomian ini dilakukan dengan pendekatan 'bertahap dan penuh pertimbangan'.
Pedoman baru ini bertujuan untuk melonggarkan pembatasan di daerah-daerah yang tingkat penularannya virus coronanya rendah, sambil membatasi pergerakan dari wilayah yang tingkat penyebarannya tinggi. Hal ini juga menunjukan upaya untuk kembali ke kondisi normal membutuhkan proses yang lebih lama dibandingkan yang Trump prediksi.
"Anda akan mengambil keputusan sendiri, kami akan mendampingi Anda," kata Trump kepada para gubernur dalam video konferensi. Tahap kedua, masyarakat didorong memaksimalkan pembatasan sosial satu sama lain dan membatasi pertemuan kurang dari 50 orang kecuali sudah ada tindakan pencegah yang telah direncanakan. Di tahapan ini perjalanan sudah diperbolehkan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Trump, Para Gubernur Berdebat tentang Siapa yang Berhak Cabut Karantina WilayahKapan Amerika Serikat akan membuka kembali kegiatan ekonominya? Dengan infeksi COVID-19 yang diyakini memuncak di beberapa bagian Amerika, para politisi, ekonom, dan dokter kini membahas apakah akan a
Read more »
Beri Semangat Pasien, Perawat Pasang Foto Tersenyum di APD |Republika OnlineSenyum yang meyakinkan dari tenaga medis dipercaya bisa membuat pasien tenang.
Read more »
Roger Danuarta Perlihatkan Foto USG Cut Meyriska, Calon Bayi Beri Salam MetalMelihat gerakan calon anaknya, Roger Danuarta dan Cut Meyriska menyapanya.
Read more »
Legenda MU Beri Nasihat untuk Mason Greenwood |Republika OnlineNeville percaya, Greenwood suatu saat akan menjadi bintang di Old Trafford.
Read more »
UGM Beri Penyuluhan Covid-19 ke Perdesaan |Republika OnlinePuluhan mahasiswa UGM disiapkan untuk beri penyuluhan Covid-19 ke desa-desa
Read more »