Di Inggris, Chelsea dan Manchester United juga dilaporkan tertarik pada Werner.
REPUBLIKA.CO.ID, BERLIN -- Penyerang timnas Jerman Timo Werner memberikan sinyal lebih memilih Liverpool daripada klub-klub lain. Laporan di Jerman menyebutkan Werner juga menjadi incaran Munchen. Baca Juga Laporan Bild, dilansir dari laman Metro, Kamis , Bayern sedang menantikan kabar dari klub Werner, RB Leipzig. Namun pemain berposisi striker ini tidak menunjukkan minatnya untuk pindah ke klub Jerman lain.
Liverpool sudah lama dikaitkan dengan Werner. Werner memiliki klausa rilis sebesar 52 juta pound dan sudah berdiskusi dengan Liverpool sebelum pandemi virus corona. "Jurgen Klopp adalah salah satu manajer terbaik di dunia dan dia juga orang Jerman. Banyak yang menyarankan saya akan cocok disana dengan gaya bermain saya. Tapi saya tidak bisa berpikir jauh karena masih melakukan banyak hal dengan Leipzig," kata Werner.
Werner menegaskan tidak akan mengesampingkan apa pun. Namun ia baru akan memikirkannya setelah musim ini berakhir.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pasukan Haftar Libya Pilih Gencatan Senjata Selama Ramadhan |Republika OnlineSemua operasi militer pasukan Khalifa Haftar dihentikan selama Ramadhan.
Read more »
Mantan Striker Liverpool Era 1980-an Meninggal Dunia |Republika OnlineMichael Robinson bersama Liverpool pada musim 1983/1984.
Read more »
Kemenparekraf Siapkan Pelatihan |em|Online|/em| Gratis Pengusaha Spa |Republika OnlineSpa masuk dalam 13 bidang industri pariwisata yang terdampak Covid-19.
Read more »
Terungkap, Barcelona Pilih Biru dan Merah Jadi Warna Jersey Karena LiverpoolLiverpool turut memberi pengaruh terhadap keputusan Barcelona memlih warna biru dan merah untuk jersey mereka. Hal itu berkaitan dengan asal sang pendiri.
Read more »
Bank Sinarmas Fasilitasi Transaksi Online Rp 5 M per Hari |Republika OnlineBank Sinarmas membebaskan biaya transfer antarbank dengan limit hingga Rp 500 juta.
Read more »
RSUI Beri Layanan Dokter |em|Online |/em| |Republika OnlineRSUI berikan layanan online untuk memudahkan masyarakat mendapatkan konsultasi dokter
Read more »