Mantan pebulu tangkis Taufik Hidayat mengatakan bahwa di Kementerian Pemuda dan Olahraga banyak korupsi.
TEMPO.CO, Jakarta - Hal itu diungkapkannya saat diwawancara melalui akun Youtube Deddy Corbuzier yang disiarkan Senin, 11 Mei 2020.'Ternyata waduh enggak sejalan nih, kiamat lah. Kalau bisa dibilang kasarnya tuh sekarang gue cuma berpikir siapa pun menterinya akan sama aja. Itu harus setengah gedung dibongkar, 'tikus'-nya banyak, banyak banget,' kata Taufik tentang korupsi di Kemenpora.Ia lalu memberi contoh soal akomodasi atlet. 'Ada 500 atlet Pelatnas disewakan di hotel.
'Menpora Zainudin Amali tidak menampik atau membenarkan tudingan Taufik Hidayat yang menyebutkan Kementerian yang dipimpinnya itu sebagai sarang korupsi.'Saya nggak mau nanggapi tapi membuktikan dengan apa yang saya lalukan sekarang di Kantor Kemenpora,' kata Zainudin kepada Tempo. Selasa, 12 Mei 2020.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Respons Taufik Hidayat, KPK Klaim Kajian di Kemenpora SelesaiPlt Jubir KPK bidang pencegahan mengatakan pihaknya sudah merampungkan kajian soal bantuan pemerintah dalam bidang olahraga di Kemenpora pada akhir tahun lalu.
Read more »
KPK persilakan Taufik Hidayat melapor jika Kemenpora banyak koruptorKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mempersilakan Wakil Ketua Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima) periode 2016-2017 Taufik Hidayat ...
Read more »
KPK Tunggu Taufik Hidayat Laporkan Korupsi di KemenporaKPK menjamin bakal menindaklanjuti laporan yang masuk setelah menelaah dan verifikasi data.
Read more »
Pertaruhan Reputasi Taufik Hidayat Hidayat soal Tudingan Korupsi di KemenporaBagi Gatot S Dewa Broto, Taufik Hidayat perlu mempertaruhkan reputasinya usai menuding ada praktik korupsi di tubuh Kemenpora.
Read more »
Trending Topic Taufik Hidayat dan Lingkaran Korupsi di Kemenpora...Kasus korupsi di tubuh Kemenpora diduga sudah biasa. Dalam kurun 10 tahun terakhir, 2 menterinya menjadi terdakwa kasus korupsi. Selain itu apa lagi?
Read more »
Dituding Taufik Hidayat Sarang Koruptor, Ini Tanggapan KemenporaSekretaris Kemenpora, Gatot S Dewa Broto, menanggapi santai pernyataan Taufik Hidayat bahwa banyak korupsi di kantor Kemenpora
Read more »