MU mengatasi Chelsea lewat adu penalti dalam final di Moskow, Rusia.
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Ada fakta menarik yang baru terungkap dari Manchester United saat masih ditangani Sir Alex Ferguson. Pelatih legendaris MU itu pernah mencegah terjadinya perkelahian dalam skuatnya, sehari jelang laga final Liga Champions melawan Chelsea pada 2008. Baca Juga United mengamankan trofi Liga Champions kedua pada era Ferguson dengan mengatasi Chelsea lewat adu penalti dalam final di Moskow, Rusia.
Owen Hargreaves, yang jadi starter dalam pertandingan tersebut, mengungkapkan bagaimana skuat MU sangat antusias sebelum final. Saking antusiasnya, para pemain sempat hampir baku hantam. Berawal dari Ferguson membagi dua tim dalam latihan mini pertandingan yang berlangsung tegang. Salah satu tim saat itu kalah, dan semua orang mengejek satu sama lain. Ujungnya, Wayne Rooney cs nyaris baku hantam.
"Sir Alex datang dan melerai. Itulah yang terjadi. Semua orang sangat ingin menang, bahkan dalam pertandingan di latihan," kata Hargreaves, dikutip dari Metro, Rabu . Saat sesi latihan itu, Hargreaves mengungkapkan tak ada pemain yang takut cedera. Padahal, mereka sadar pemain the Blues sedang tampil baik, dengan skuat sekelas John Terry, Frank Lampard, Ashley Cole hingga Michael Ballack. Hargreaves sadar kualitas pemain Chelsea yang hampir sebagian rekan setimnya di tim nasional Inggris.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Nama Ahmad Lukita Muncul Jadi Calon Dirut PT LIB, Petinggi MU Bilang BeginiBeredarnya nama calon kuat Dirut PT Liga Indonesia Baru (LIB) Ahmad Hadian Lukita ternyata tak diterima seluruh klub pemegang saham. Salah satunya ialah Madura United (MU). PTLigaIndonesiaBaru
Read more »
Kata Herrera, MU-nya Mourinho Terpuruk karena Hal IniAnder Herrera mengungkap penyebab jebloknya Manchester United di akhir era Jose Mourinho. Hal itu berhubungan pula dengan The Special One. Kenapa?
Read more »
Bukan demi Uang, Herrera Tinggalkan MU karena KecewaAnder Herrera membeberkan alasan meninggalkan Manchester United. Ia kecewa MU tak kunjung memberi kepastian terkait masa depannya di Old Trafford.
Read more »
Koulibaly Diingatkan, Jangan ke MU karena Tak Ada Jaminan TrofiKalidou Koulibaly dirumorkan dibidik Manchester United. Bek Napoli itu diingatkan, gabung The Red Devils belum tentu bisa memenangkan trofi.
Read more »
Dybala Akui Didekati MU, Tottenham, dan PSG Musim LaluPaulo Dybala mengaku dirinya diincar banyak klub musim lalu. Manchester United, Tottenham Hotspur, dan Paris Saint-Germain mendekati penyerang Juventus itu.
Read more »
Ada yang Positif Corona, Uji Coba MU Vs Stoke City DibatalkanManchester United sedianya akan beruji coba dengan Stoke City. Namun, laga itu dibatalkan karena ada yang positif virus corona.
Read more »