Skenario kembali produktif dalam tatanan new normal digodok untuk semua bidang.
Pelaksanaan new normal atau tatanan kehidupan normal yang baru akibat wabah Covid-19 sedang dipersiapkan. Skenario new normal akan dibuat melihat kondisi di tiap daerah yang berbeda-beda.
Yuri mengatakan, skenario juga tidak hanya menyasar pada sektor ekonomi, tetapi juga menyinggung soal aspek lainnya seperti sektor pendidikan."Bukan hanya di bidang ekonomi, tetapi juga kita kembali lagi mulai memikirkan bagaimana proses pendidikan pembelajaran di sekolah, di kampus, sudah mulai harus kita hidupkan kembali, kita jalankan kembali,” kata Yuri.
Fachrul mengatakan, Kementerian Agama akan memberikan kewenangan kepada kecamatan untuk memutuskan rumah ibadah mana saja yang boleh dibuka. Keputusan tersebut diambil lantaran tingkat camat lebih mengetahui daerah mana saja yang aman dan mana saja yang tidak aman."Sehingga kami berpikir mungkin yang adil kewenangan itu diberikan sampai tingkat camat, sesuai tingkat level rumah ibadahnya," ujarnya.
Sedangkan di kawasan yang penyebaran Covid-19 sudah terkendali, maka MUI membolehkan untuk melaksanakan sholat Jumat dan sholat lima waktu berjamaah di masjid. Namun, pelaksanaan ibadah yang melibatkan banyak orang tersebut harus tetap mengikuti protokol kesehatan secara ketat di era new normal.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jubir: Parameter Dimulainya New Normal Berbeda Tiap Daerah |Republika OnlineJubir pemerintah mengatakan parameter dimulainya new normal berbeda di tiap daerah.
Read more »
Sekolah di Bogor akan Dibuka Kembali, Serius Bu?Sekolah-sekolah di wilayah Kabupaten Bogor akan dibuka kembali, ketika skenario kehidupan New Normal mulai diterapkan. Sekolahdibogordibukakembali
Read more »
Tempat Wisata di Purwakarta Bisa Kembali Dibuka |Republika OnlinePurwakarta siap menerapkan fase new normal pada 7 Juni mendatang
Read more »
Tempat Ibadah akan Kembali DibukaKebijakan tersebut berlaku untuk seluruh agama dan akan dilaksanakan secara bertahap dengan melihat situasi kedaruratan kesehatan di tiap-tiap daerah di seluruh Indonesia.
Read more »
Gubernur Kalteng: Beberapa Daerah Bisa Terapkan |em|New Normal|/em| |Republika OnlineGubernur menilai penerapan new normal tergantung kedisiplinan masyarakat.
Read more »
Rumah Ibadah di Bekasi Bisa Mulai Berkegiatan Pekan Depan |Republika OnlineKegiatan di tempat ibadah pekan depan bisa dilakukan di daerah yang dinyatakan hijau.
Read more »