Tubuh tidak gampang lemas jika saat buka puasa dan sahur selama puasa Ramadan menerapkan pola makan ini.
Liputan6.com, Jakarta - Makanan dan tubuh yang fit adalah satu kesatuan. Itu mengapa kita harus betul-betul memerhatikan asupan makanan yang masuk selama puasa Ramadan, agar tubuh tidak mudah lemas.
"Teman-teman bisa mencari kata kuncinya di Google dengan keyword isi piringku. Kira-kira seperti itulah porsi makan yang ideal untuk kita konsumsi sehari-hari," katanya kepada Health Liputan6.com baru-baru ini. "Contohnya teman-teman bisa mencoba untuk mengonsumsi roti gandum bersama selai kacang, atau yoghurt, atau susu, atau bubur kacang hijau, dan makanan-makanan sejenisnya," ujarnya.
"Gantilah karbohidrat sederhana dengan karbohidrat kompleks. Karbohidrat kompleks dapat meningkatkan gula darah di tubuh kita secara perlahan dan lebih stabil dibandingkan dengan karbohidrat sederhana," ujarnya.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Puasa Ramadan, Kapan Waktu yang Tepat Santap Makanan Berat Saat Berbuka?Sesungguhnya, kapan waktu yang tepat menyantap makanan berat saat berbuka puasa di bulan Ramadan?
Read more »
Bikin Cepat Lapar, Jangan Santap 4 Jenis Makanan Ini Saat SahurBerikut ini deretan makanan yang harus kalian hindari saat santap sahur.
Read more »
Warga Warakas Tanjung Priok Terima Makanan Siap Santap Bertulisan 'Nasi Anjing'Polisi tengah menyelidiki siapa pengirim makanan dan kandungan dalam makanan siap santap tersebut.
Read more »
4 Manfaat Puasa Ramadan Bagi Tubuh, Salah Satunya Tingkatkan Imunitas TubuhAhli Gizi Universitas Gadjah Mada ini menambahkan belum ada penelitian yang mengatakan berpuasa mampu meningkatkan risiko tertular COVID-19.
Read more »
Ahli Gizi Sebut Puasa Ramadan Bisa Tingkatkan Imunitas TubuhAhli Gizi Universitas Gadjah Mada ini menambahkan belum ada penelitian yang mengatakan berpuasa mampu meningkatkan risiko tertular COVID-19.
Read more »
8 Cara Menjaga Stamina saat Puasa, Tubuh Tetap BugarCara menjaga stamina saat puasa identik dengan konsumsi makanan yang bergizi saat sahur dan berbuka.
Read more »