Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan wakilnya Ahmad Riza Patria melaksanakan Salat Jumat di Masjid Fatahillah Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Jumat, 5 Juni 2019.
TEMPO.CO, Jakarta - 'Alhamdulilah kami baru saja selesai ibadah Salat Jumat. Ada kerinduan luar biasa bersujud menunaikan Salat Jumat di kawasan Balai Kota ini, sebagaimana juga yang dirasakan oleh jutaan umat Islam di Jakarta,' kata Anies dalam konferensi pers secara daring.Saat Salat Jumat berjamaah di masjid Balai Kota DKI itu, dewan kemakmuran masjid telah menyiapkan protokol kesehatan dengan menjaga jarak antar jamaah dan menyediakan tempat mencuci tangan.
Meski di Ibu Kota telah melakukan relaksasi pembatasan, tapi pemerintah tetap mengimbau agar warga tetap berada di rumah.'Karena kami memang masih dalam kondisi di mana wabah ini belum sepenuhnya selesai,' ujarnya.Bila memang harus bepegian atau ingin keluar rumah, Anies meminta warganya menaati protokol kesehatan untuk mencegah penularan Covid-19. 'Maka taati prinsip protokol kesehatan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Besok, DKI Gelar Salat Jumat Berjemaah di Masjid Balai KotaWakil Ketua DPRD DKI Jakarta Mohamad Taufik mengungkapkan pelonggaran bertahap bakal dilakukan Pemprov DKI Jakarta usai masa PSBB di Ibu Kota. Masjid di Balai Kota DKI dibuka kembali
Read more »
Masjid Balai Kota Jakarta Gelar Salat Jumat Dua GelombangMasjid Balai Kota Jakarta Gelar Salat Jumat Dua Gelombang. Adapun ketentuan yang harus dipatuhi jamaah untuk melakulan Salat Jumat di masjid tersebut. Salat Jumat akan dilakanakan bergiliran sebanyak 2 kali atau gelombang.
Read more »
PSBB Transisi, Masjid Balai Kota DKI Gelar Salat Jumat 2 GelombangGelombang pertama salat jumat dilaksanakan pada pukul 12.00 s.d. 12.45 WIB. Dan kedua pada pukul 13.00 s.d. 13.45 WIB.
Read more »
Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Gelar Salat Jumat Dua Gelombang Hari IniDKM MAsjid Fatahillah mewajibkan tiap jemaah membawa sajadah sendiri dan memakai masker.
Read more »
Warga Kota Depok Kembali Bisa Salat Jumat di MasjidPemkot Depok mulai membuka aktivitas di tempat ibadah seperti masjid, musala, gereja, vihara mulai 5 Juni 2020 setelah PSBB III berakhir, Kamis (4/6/2020).
Read more »