Nabi Muhammad sangat menyayangi umatnya.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rasulullah SAW pernah menangis di hadapan Sahabat Abdullah bin Amr bin Ash ketika membaca Surah Ibrahim ayat 36,"Sesungguhnya berhala tersebut banyak menyesatkan manusia dan siapa yang mengikutiku mereka adalah golonganku." Hal ini sebagaimana hadis riwayat Imam Muslim yang diriwayatkan oleh Abdullah bin Amr. Baca Juga Rasulullah kembali menangis ketika membaca ayat Allah yang lain,"Jika Engkau mengazab mereka, sesungguhnya mereka adalah hamba-Mu.
Jibril pun datang menemui Nabi SAW, dan menanyakan apa yang membuatnya menangis. Jibril pun mengetahui alasannya, dan Allah SWT mengatakan,"Jibril, datang temuilah Muhammad SAW. Katakan kami akan membuatnya ridha dengan apa yang kami takdirkan untuk umatnya dan kami tidak akan menzalimimu. Bahkan Rasulullah pernah menagih janji kepada Allah SWT untuk tidak mengazab umatnya. Hal ini sebagaimana riwayat yang ditulis oleh banyak ulama hadis, di antaranya Imam Ibnu Khuzaimah, Imam at-Thabrani, Imam Abu Daud, dan juga Imam Baihaqi.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Lailatul Qadar Kompensasi Usia Umat Nabi Muhammad yang PendekAllah memberi Lailatul Qadar yang lebih baik daripada seribu bulan saat Rasulullah menganggap usia umatnya terlalu pendek...
Read more »
Dua Kunci Kesuksesan Nabi Muhammad SAW |Republika OnlineSetidaknya, ada dua kunci kesuksesan Nabi Muhammad SAW sebagai pemimpin.
Read more »
Kisah Nabi Isa, dari Kelahiran hingga Mukjizatnya yang Perlu Diketahui | merdeka.comKisah Nabi Isa as tergolong lengkap diceritakan di dalam al-Qur’an. Terutama mengenai wafat dan kedatangannya di dunia pada akhir zaman. Kisah kelahiran Nabi Isa as ini digambarkan Allah swt. dengan indah di dalam Alquran, yakni QS Maryam/19:16 sampai dengan QS Maryam/19:40. Berikut adalah kisah lengkapnya.
Read more »
Nabi Mencontohkan ToleransiNabi juga banyak mencontohkan dan memberikan bantuan kepada nonmuslim, terutama bagi mereka yang berasal dari golongan tidak mampu.
Read more »
Saudah Binti Zam'ah, Istri Nabi yang Paling Panjang TangannyaPernikahan Nabi dengan Saudah dilaksanakan pada bulan Ramadhan tahun kesepuluh kenabian dan setelah kematian Siti Khadijah...
Read more »
Kisah Nabi Zakaria dan Kelembutan Doa Memohon KeturunanKisah Nabi Zakaria menunjukkan pada manusia bahwa Allah Maha Mendengar doa hambanya. Zakaria pun mengajarkan cara doa penuh kelembutan.
Read more »