Nilai tukar rupiah diperkirakan melanjutkan reli ke level Rp 13.600 per dolar Amerika Serikat pada pekan kedua di Juni 2020 atau pekan depan.
TEMPO.CO, Jakarta - “Dalam penutupan pasar Jumat, rupiah ditutup menguat 217 poin ke level Rp 13.877. [Menurut saya] dalam perdagangan Senin rupiah masih akan menguat kemungkinan mendekati Rp 13.600,” kata Direktur TRFX Garuda Berjangka Ibrahim kepada Bisnis, Sabtu, 6 Juni 2020.Berdasarkan data Bank Indonesia, terakhir kali rupiah menyentuh level itu pada 14 Januari 2020 yakni Rp 13.654.
Mata uang garuda telah menguat 15,45 persen dari level Rp 16.413 sejak kuartal II 2020 bergulir. Pakar strategi valuta asing di Malayan Banking Bhd. Yanxi Tan mengatakan penguatan itu ditopang oleh obligasi yang diterbitkan pemerintah.“Ekspektasi suku bunga lebih rendah yang bertahan lebih lama di seluruh dunia telah meningkatkan daya tarik obligasi Indonesia,” ujar pakar strategi valuta asing di Malayan Banking Bhd. Yanxi Tan, seperti dilansir dari Bloomberg, Jumat.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dolar Melemah, Rupiah Tembus Rp 13 Ribu |Republika OnlinePenguatan mata uang rupiah kali ini lebih dipengaruhi membaiknya aktivitas bisnis.
Read more »
BI Bersyukur Rupiah Tembus Kisaran Rp 13 Ribu |Republika OnlinePengamatan BI, rupiah masih undervalue sehingga masih berpotensi menguat.
Read more »
Analisis Rupiah Bisa Tembus ke Kisaran Rp 13 Ribu Per Dolar |Republika Online'Nilai tukar rupiah, Alhamdulillah tembus di bawah Rp 14 ribu,' kata Gubernur BI.
Read more »
Perkasa! Rupiah Masuki Level Psikologis Rp 13.000-anRupiah hari ini diperdagangkan dengan kisaran Rp 13.885-Rp 14.089 per dolar AS.
Read more »
Menguat, Rupiah Tembus ke Level Rp 13.885 per Dolar AS - Tribunnews.comPukul 11.45 WIB, rupiah di pasar spot ada di Rp 13.885 per dolar Amerika Serikat (AS), menguat 1,51% dari sehari sebelumnya
Read more »
Dolar AS Melemah, Rupiah Tinggalkan Level Rp 14.000Bye-bye Rp 14.000. Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) pagi ini melemah. Begini pergerakannya: DolarAS Rupiah via detikfinance
Read more »