Jumlah pasien sembuh merupakan akumulasi dari pencatatan sejak 23 Maret 2020.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta, mencatat jumlah pasien sembuh sampai 17 Mei 2020, yakni sebanyak 1.292 orang. Jumlah pasien sembuh merupakan akumulasi dari pencatatan sejak 23 Maret 2020 lalu. Baca Juga "Sejak 23 Maret 2020, pasien terdaftar sebanyak 2.233 pasien, pasien pulang 1.292 orang," kata Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I Laksamana Madya Yudo Margono dalam keterangan persnya, Ahad .
Sementara pasien yang dirujuk ke rumah sakit lainnya sebanyak 98 pasien, untuk data yang meninggal dunia dicatat sebanyak 3 orang. Kemudian, Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta, sesuai data Minggu 17 Mei 2020, merawat sebanyak 935 pasien positif Covid-19. Rincian jumlah pasien yang dirawat dari 741 pria dan 341 perempuan tersebut, yakni sebanyak 935 orang berstatus positif Covid-19, kemudian pasien dalam pengawasan 42 orang, dan orang dalam pemantauan 105 orang.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Warga Tambora Positif Covid-19 Tolak Isolasi di RSD Wisma AtletMenurut Andre, pihaknya masih bernegosiasi dengan warganya yang terjangkit Covid-19 untuk menjalani isolasi diri.
Read more »
RSD Wisma Atlet Siapkan Tower 6 Antisipasi Penambahan Pasien Corona, Ini FasilitasnyaRenovasi Tower 6 RSD Wisma Atlet ditargetkan rampung pada akhir Mei 2020.
Read more »
Warga positif COVID-19 Tambora tolak isolasi di RSD Wisma AtletBelasan warga positif COVID-19 di kawasan RW 07 Jembatan Besi, Tambora Jakarta Barat menolak untuk dievaluasi guna menjalani isolasi di Rumah Sakit Darurat ...
Read more »
LIPI Segera Uji Klinik Immunomodulator di RSD Wisma Atlet |Republika OnlineImmunomodulator berfungsi meningkatkan sistem imun tubuh untuk melawan Covid-19.
Read more »
Pangkogabwilhan-I Tinjau Kesiapan Tower 6 di Wisma Atlet KemayoranRencananya, Tower 6 didesain untuk Instalasi Gawat Darurat (IGD), High Care Unit (HCU), dan Intensive Care Unit (ICU).
Read more »
Kejadian di Tambora, Belasan Warga Positif COVID-19 Menolak Dibawa ke Wisma AtletAda yang masih nekat berkeliaran di Tambora tanpa masker, bahkan ada warga positif COVID-19 jadi imam tarawih. Tambora
Read more »