Banyak cara yang bisa dilakukan untuk menunggu waktu berbuka selama Ramadan. Keluarga pasangan Dwi Sasono dan Widi Mulia memilih mengisi waktu ngabuburit dengan syuting dan berenang.
TEMPO.CO, Jakarta - Mengikuti anjuran pemerintah terkait pandemi corona, mereka melakukan semua kegiatan itu di rumah.Sambil menunggu waktu buka puasa, Dwi, Widi, Dru, Widuri dan Den Bagus melakukan pekerjaan dengan syuting di rumah. Kelimanya bermain band di mana Dru berada pada posisi gitar, Widuri pada piano, Den Bagus memainkan drum dan Widi serta Dwi bernyanyi.
Anak-anak Widi Mulia dan Dwi Sasono, Dru Prawiro Sasono, Widuri Putri Sasono, dan Den Bagus Satrio Sasono bernyanyi dan bermain musik. Instagram'Kalau sebelumnya cuma pengin tidur sekarang harus ada hal-hal yang bisa kita lakukan dengan yang lain. Aku belum nyobain resep-resep, tapi yang pasti Ramadhan ini kita juga mau nyobain resep macam-macam,' kata Widi saat melakukan live di Instagram.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Indosat Ooredoo Siap Optimalkan Jaringan Data Sepanjang Ramadan 2020Optimalisasi jaringan tidak hanya di area permukiman Jabodetabek, tetapi juga daerah yang biasanya menjadi tujuan mudik di Jawa atau di luar Pulau Jawa.
Read more »
Ramadan 2020, Sri Mulyani: Sedih, Rindu, Sakit, Tetap IstimewaMenteri Keuangan Sri Mulyani dan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa Ramadan.
Read more »
Sampah Makanan di Ramadan 2020 Diprediksi BerkurangRamadan biasanya jadi waktu di mana sampah makanan naik sekitar 10--15 persen.
Read more »
Ramaikan Bulan Suci Ramadan 2020, Ini Deretan Fitur Baru di LineLine menghadirkan berbagai fitur interaktif di Line Ramadan dengan mengusung tema Di Rumah BERSAMA (Berkah Selama Ramadan) Line.
Read more »