Raffi Ahmad ungkap kebiasaan Nagita Slavina yang membuatnya jengkel.
Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah pasangan suami istri tentu pernah bertengkar karena hal yang sederhana. Hal ini juga dialami oleh Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
"Nagita tuh parah. Dia kalau ada orang, minumnya pasti selalu aku ingetin. Gua tuh sering berantem masalah kayak begitu. Sering," kata Raffi Ahmad dalam vlog Baim Paula, Jumat . Bukan cuma perkara memberi minum saja, Raffi Ahmad juga menilai istrinya jarang menemani dan mengajak tamunya untuk berbincang.
"Maksud gua kalau gua lagi ke sini, elu ke situ, kek temenin tamu yang di sana. Ini mah enggak, dengan santainya ," lanjut ayah Rafathar Malik Ahmad ini.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Raffi Ahmad Lelang Jaket Pemberian Nagita Saat PDKT, Terjual Rp 3 JutaPresenter Raffi Ahmad melelang sejumlah barang kesayangannya untuk membantu korban terdampak corona.
Read more »
Baim Wong Bikin Raffi Ahmad Angkat Topi, Kenapa?Raffi Ahmad salut dengan eksperimen sosial yang dilakukan Baim Wong pada konten YouTube-nya.
Read more »
6 Momen Baim Wong Sahur Bareng Keluarga Raffi Ahmad, Penuh KehangatanPersahabatan antara Baim Wong dan Raffi Ahmad sudah terjalin sejak lama.
Read more »
Adik Dituding Cuma Numpang Hidup, Raffi Ahmad Mau Lapor PolisiRaffi Ahmad berencana melaporkan warganet yang menuding adiknya, Nisya cuma numpang hidup dengannnya. RaffiAhmad
Read more »
Elma Theana 26 Tahun Berkarier, Pernah Dibayar Rp 7.000 dan Ungkap Masa Lalu Raffi AhmadSudah 26 tahun berkarier di dunia hiburan Tanah Air, Elma Theana membagikan ceritanya selama menjadi artis peran.
Read more »
Raffi Ahmad Pasang Badan Keponakannya DibullyRaffi Ahmad marah ada netizen yang sampai hati mem-bully keponakannya, Atqia. Atqia adalah anak pertama Nisya Ahmad.
Read more »