Persaudaraan seagama, lanjut Quraish Shihab, tidak membatalkan persaudaraan sekemanusiaan.
Liputan6.com, Jakarta Quraish Shihab mengatakan, ada dua macam persaudaraan yang disebutkan dalam Alquran, yaitu persaudaraan seagama atau seiman dan persaudaraan sekemanusiaan.
"Persaudaraan seagama artinya mengakui keesaan Allah, kerasulan Muhammad, melaksanakan salat, dan menunaikan zakat," ungkap cendekiawan muslim ini.Sementara, bagi mereka yang tidak mengakui keempat hal di atas, maka dia adalah saudara sekemanusiaan. "Persaudaraan sekemanusiaan ini melahirkan pengakuan serta eksistensi pihak lain sebagai bentuk penghormatan," kata cendikiawan muslim ini.
Selain itu, menurut Quraish Shihab, penghormatan bukan berarti menerima ide, apalagi agama pihak lain. Tapi yang diterima itu adalah hidup berdampingan demi meraih kemaslahatan bersama, agar masing-masing mengajarkan ajaran agama tanpa mengganggu dan diganggu.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Quraish Shihab: Bila Berhijrah, Tinggalkan Semua Hal Buruk Menuju Keyakinan yang BenarMenurut Quraish Shihab, karena Islam mengajarkan jangan meninggalkan hal-hal sepele, tapi tetap melakukan hal-hal yang buruk.
Read more »
Sejarah Turunnya dan Tujuan Pokok Al-Quran, Menurut Quraish ShihabQuraish Shihab membagi sejarah turunnya Al-Quran dalam tiga periode. Meski pada hakikatnya periode pertama dan kedua adalah...
Read more »
Quraish Shihab: Mengapa Nabi Muhammad SAW Diutus Allah dari Makkah?Quraish Shihab kembali menjelaskan, bahwa di Makkah ada satu suku yang paling berpengaruh, yaitu Suku Quraisy. Dari sanalah kemudian muncul agama ini.
Read more »
Najwa Shihab: Jika Makian Kamu Benar, Semoga Allah MengampunikuNajwa Shihab tidak terlalu menanggapi 'serangan' dari sejumlah anggota DPR lantaran mengkritik kinerja para wakil rakyat. NajwaShihab
Read more »
Harapan Najwa Shihab Untuk Industri Musik Tanah AirPresenter Najwa Shihab berbicara soal harapannya terhadap inudstri musik Tanah Air.
Read more »