PSSI bergerak cepat untuk memilih Plt sekjen agar perputaran roda organisasi tidak terganggu.
Sementara untuk durasi jabatan Plt sekjen, Ahmad Riyadh memperkirakan selama dua bulan atau sampai PSSI mendapatkan sekjen anyar.
“Sekitar dua bulan, setelah itu mencari sekjen baru. Akan tetapi, itu tidak bisa dipastikan di tengah situasi seperti ini. Untuk mencari sekjen baru, kan, perlu memanggil orang, wawancara,Terkait Plt, Ahmad Riyadh menegaskan bahwa nama-nama calonnya tetap akan diusulkan oleh Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan ke rapat Exco.Semua orang di internal PSSI, termasuk anggota Exco, memungkinkan untuk mengisi jabatan Plt sekjen tersebut.
“Siapa pun bisa, kecuali ketua umum. Calon Plt sekjen bisa saja hanya satu atau dua orang. Salah satu kandidatnya mungkin anggota Exco Pak Yunus Nusi. Cuma nanti akan diputuskan dalam rapat. Yang paling penting, Plt sekjen harus memiliki pengalaman organisasi, minimal pernah jadi sekretaris umum atau pengurus asprov. Lalu, mesti sanggup dan bersedia menjadi Plt karena waktunya bakal tersita ke sana. Artinya, kalau bisa domisilinya juga di Jakarta,” tutur Ahmad Riyadh.
Jabatan Sekjen PSSI lowong setelah Ratu Tisha Destria mengundurkan diri dari jabatannya pada Senin . Meski demikian, Ratu Tisha baru sah dinyatakan tidak lagi menjadi Sekjen PSSI jika pengunduran dirinya disetujui dalam rapat Exco PSSI.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Fakhri Husaini Sebut 3 Eks Pemain Timnas Ini Layak Jadi Sekjen PSSIMemilih pemimpin kesekretariatan jenderal PSSI dari kalangan mantan pemain, menurut Fakhri Husaini juga cukup fair untuk dilakukan SekjenPSSI
Read more »
Anggota Exco sebut Ratu Tisha masih berstatus Sekjen PSSIAnggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Haruna Soemitro menyebut Ratu Tisha Destria masih sekretaris jenderal (Sekjen) PSSI meski sudah mengajukan mundur Senin ...
Read more »
Tiga Nama Mantan Pemain Timnas Ini Disebut Layak Jadi Sekjen PSSIMantan pelatih Timnas Indonesia U-19 Fakhri Husaini menyebut ada tiga nama yang layak untuk mengantikan Ratu Tisha yang mengundurkan diri dari kursi Sekjen PSSI. SekjenPSSI
Read more »
Ratu Tisha Mundur dari PSSI, Fakhri Husaini Jadi Berani Ungkap Fakta MengejutkanRamai berita Ratu Tisha Destria mundur dari kursi sekjen PSSI tanpa alasan yang jelas membuat Fakhri Husaini mulai berani jujur RatuTishaMengundurkanDiridariSekjenPSSI
Read more »
Mundur Jadi Sekjen PSSI, Ratu Tisha Kok Masih Puasa Bicara?Ratu Tisha Destria belum mengungkapkan alasan mundur sebagai Sekjen PSSI. Pengumuman mundurnya pun sebatas di medsos dan WhatsApp. Puasa bicara, Tisha?
Read more »
PSSI Pastikan Pengunduran Diri Ratu Tisha Tak Pengaruhi Posisi Shin Tae-yongRatu Tisha diketahui begitu dekat dengan Shin Tae-yong. Apakah mundurnya Tisha berimbas pada relasi PSSI dengan sang pelatih?
Read more »