Anies Baswedan memastikan, selama PSBB di Jakarta untuk mengerem penularan virus corona COVID-19, kendaraan pribadi tetap boleh melintas di jalan. PSBBJakarta
jpnn.com, JAKARTA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan bahwa kebijakan PSBB di Jakarta mulai diterapkan Jumat, 10 April 2020. Anies Baswedan mengatakan bahwa pemilik kendaraan pribadi masih boleh melakukan aktivitas selama penerapan PSBB di Jakarta. Namun harus tetap mematuhi aturan jaga jarak. "Kendaraan pribadi itu tidak ada larangan yang kita atur adalah kendaraan umum.
Baca Juga: Anies menambahkan bahwa penerapan PSBB di Jakarta mulai efektif pada Jumat mendatang. Ada beberapa hal yang diatur dalam PSBB, seperti pengurangan jam operasional angkutan umum, tidak diizinkannya kerumunan lebih dari lima orang, sampai pembatasan menggelar acara perayaan. "Kami tidak akan membiarkan kegiatan berjalan kalau itu berpotensi terjadi penularan," kata dia.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PSBB Diterapkan di Jakarta, Kadishub DKI Jelaskan Opsi Pembatasan Kendaraan Pribadi - Tribun JakartaSoal larangan bagi kendaraan pribadi melintas di Jakarta sebelumnya juga sempat dikaji oleh Dishub DKI Jakarta
Read more »
PSBB di Jakarta: Kendaraan Pribadi Tak Dilarang, Jumlah Penumpang Kendaraan Umum DikurangiPembatasan hanya berlaku bagi transportasi umum dengan mengurangi jumlah penumpang dan jam operasi.
Read more »
PSBB di Jakarta, Kendaraan Pribadi Tetap Beroperasi Seperti BiasaGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan bahwa kendaraan pribadi masih tetap bisa beroperasi seperti biasa selama PSBB.
Read more »
Menjelang PSBB, Jakarta Masih Ramai Kendaraan Pribadi – Bebas AksesMeskipun tidak seramai sebelum pembatasan sosial, lalu lintas di sejumlah ruas jalan di Jakarta masih terlihat ramai lancar. Aktivitas warga masih ada meskipun jauh dari normal. Metropolitan adadikompas Covid_19
Read more »
PSBB DKI Jakarta, Siap-Siap Kendaraan Pribadi DibatasiDisetujuinya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di DKI Jakarta, maka Dinas Perhubungan DKI bersiap memperluas pembatasan transportasi hingga menyasar kendaraan pribadi. PSBB
Read more »
PSBB di DKI Juga Sasar Kendaraan Pribadi |Republika OnlinePembatasan baru diterapkan pada transportasi umum seperti MRT, LRT dan Transjakarta.
Read more »