44 orang positif terjangkit corona tersebar di 11 kecamatan di Kota Tangerang.
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Jumlah kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Tangerang Banten hari Sabtu tercatat sebanyak 44 orang atau bertambah delapan orang dari hari sebelumnya.
Sementara itu pada data hari Jumat melalui situs resminya juga, jumlah warga positif Covid-19 terdata 36 orang. Lalu untuk Orang Dalam Pemantauan per hari ini ada 1.201 orang, Pasien Dalam Pengawasan ada 342 orang dan yang sembuh masih tercatat tujuh orang atau belum ada penambahan. Selain itu, Pemkot Tangerang pun terus memperbanyak pembuatan Kampung Siaga Corona yang sebelumnya ditingkat RW, kini diperluas ke tingkat RT. Harapannya, Ketua RT/RW serta pengurusnya bisa memberikan imbauan yang sudah dikeluarkan pemerintah dan penerapan hidup bersih di lingkungan pemukiman.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pasien Positif Covid-19 di Kota Bogor Tambah 8 OrangAngka pasien terinfeksi Covid-19 di wilayah Bogor bertambah 8 orang.
Read more »
Karena Corona, 3 Ribu Pekerja di Kota Tangerang Kena PHKsudah ada 53 perusahaan yang terdampak lesunya perekonomian akibat Covid-19 yang sudah melapor ke Dinas Tenaga Kerja Kota Tangerang.
Read more »
Provokator Penyebar Tulisan 'Sudah Krisis Saatnya Membakar' di Tangerang Diciduk Polisi - Warta KotaUPDATE PSBB JAKARTA Provokator Penyebar Tulisan 'Sudah Krisis Saatnya Membakar' di Tangerang Diciduk Polisi via wartakotalive
Read more »
Vandalisme Bernada Provokasi Muncul di Kota TangerangHal tersebut juga dibenarkan oleh Kasatpol PP Kota Tangerang, Agus Hendra. Menurut nya, kejadian tersebut terjadi Kamis, 9 April 2020.
Read more »
Lagi, 2 Pasien Positif Corona di Kota Jayapura Meninggal DuniaDengan meninggalnya kedua pasien tersebut, total sudah 4 pasien meninggal di Kota Jayapura.
Read more »
2 Lagi Pasien Positif Covid-19 Meninggal Dunia di Kota JayapuraPasien laki laki usia 78 tahun yang meninggal dunia diduga tertular saat menghadiri pemakanan anaknya di Jakarta yang juga terinfeksi Covid-19 pada Maret lalu.
Read more »