Polri mengatakan seluruh Polda siap backup Pemda yang terapkan PSBB.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Karo Penmas Polri Brigjen Raden Prabowo Argo Yuwono mengatakan, Polda sudah siap membantu pemerintah daerah dalam menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar . Polri melalui kepolisian daerah siap berkoordinasi dengan pemerintah daerah yang akan terapkan PSBB seperti Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Baca Juga "Polri pasti backup kebijakan pemerintah berkaitan penanganan virus corona. Kami dukung penuh dari Mabes sampai tingkat bawah.
Operasi ini diberlakukan selama 30 hari sejak 19 Maret hingga 17 April 2020. Masa operasi bisa diperpanjang berdasarkan perkembangan situasi di lapangan. Mantan Kabid Humas Polda Metro Jaya ini mengatakan, jika ada kota maupun provinsi lain yang mengikuti langkah DKI Jakarta menerapkan PSBB maka Polda setempat akan segera berkoordinasi dengan Pemda.
Dengan adanya Maklumat Kapolri serta beberapa Surat Telegram Kapolri terkait pedoman pelaksanaan tugas dan penanganan perkara selama masa pencegahan penyebaran virus Covid-19, Argo optimistis, langkah Polri di lapangan akan sejalan dengan kebijakan daerah yang menerapkan PSBB.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PSBB, Polda Metro Siapkan 20 Check Point di Perbatasan JakartaPolda Metro Jaya membangun 20 titik pos di perbatasan Jakarta untuk mengawasi kendaraan yang keluar masuk Ibu Kota selama masa PSBB.
Read more »
Polda Metro Akan Kawal Kendaraan Logistik Selama Masa PSBBKendaraan angkutan logistik dalam hal ini adalah truk yang membawa barang kebutuhan pokok dan bahan bakar minyak (BBM) yang masuk dan keluar wilayah DKI Jakarta.
Read more »
Polda Metro Jaya dirikan 33 titik pemeriksaan PSBBDirektorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya membangun 33 titik pengecekan (check point) untuk mengawasi pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di ...
Read more »
Polda Metro Jaya efektifkan penindakan pelanggar PSBB mulai SeninPolda Metro Jaya secara efektif akan menindak secara tegas masyarakat yang melanggar ketentuan dalam Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) mulai Senin ...
Read more »
Polda Metro: Masih Ada Warga yang Belum Taati PSBB |Republika OnlinePolisi masih berupaya mengimbau warga yang belum taat PSBB di hari pertama
Read more »
Ini penjelasan lengkap Polda Metro tentang pembatasan kendaraan saat PSBB - ANTARA TVANTARA -Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo memastikan tidak ada penutupan jalan bagi kendaraan yang akan keluar dan masuk Jakarta saat ...
Read more »