Polisi Paling Banyak Diadukan ke Komnas HAM
JAKARTA – Komisi Nasional Hak Asasi Manusia mencatat Kepolisian RI sebagai institusi pemerintah yang paling banyak diadukan ke lembaga itu selama 2019. Aduan mengenai kinerja kepolisian seputar proses hukum yang tidak sesuai dengan prosedur, lambatnya penanganan kasus, kriminalisasi, serta kekerasan dan penyiksaan.
Aduan kedua yang banyak diterima Komnas HAM atas kinerja kepolisian adalah lambatnya penanganan kasus sebesar 22,3 persen. Aduan ini, kata Amiruddin, lebih banyak pada soal administratif, ketika Polri dianggap lamban menangani pengaduan masyarakat. Ia menyatakan aduan semacam ini terus terjadi tiap tahun, meski pihaknya berupaya menyelesaikan aduan dengan menggandeng kepolisian. Namun, ujar dia, kepolisian dianggap merespons dengan baik.
Komnas HAM merilis sejumlah catatan mengenai peta dan tipologi masalah HAM di Indonesia pada 2019. Mereka mengungkapkan bahwa Polri menjadi pihak yang paling banyak diadukan ke Komnas HAM, yakni sebesar 744 aduan. Disusul oleh korporasi sebesar 483 aduan, dan pemerintah daerah sebesar 315 aduan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Polisi Banyak Diadukan ke Komnas HAM, Penanganan Kasus DisorotDari pengaduan tentang kinerja polisi ke Komnas HAM, proses hukum atau tidak sesuai prosedur tercatat paling banyak porsinya.
Read more »
Bawaslu Ungkap Pelanggaran Netralitas ASN Paling Banyak Dilakukan Lewat Medsos\n'Meskipun mereka tidak menyadari bahwa hal tersebut adalah sebagai bentuk keberpihakan,' lanjutnya.
Read more »
Update Corona 9 Juni: Alhamdulillah, Penambahan Pasien Sembuh COVID-19 di Jakarta Paling BanyakPasien sembuh COVID-19 yang tercatat di Indonesia sebanyak 11.414 orang hingg data Selasa (9/6) pukul 12.00 WIB. Corona
Read more »
Beragam Alasan Ikut Program Kartu Prakerja, Paling Banyak Tak Mau RepotProgram Kartu Prakerja menyedot banyak peminat
Read more »
Tolak Pembubaran Polisi, Trump: 99 Persen Polisi AS Orang-orang HebatDonald Trump menegaskan tidak akan ada pemangkasan anggaran maupun pembubaran departemen kepolisian yang akan terjadi. Trump mengklaim bahwa 99 persen polisi di AS merupakan 'orang-orang hebat'. AmerikaSerikat
Read more »
Tiga Sektor Industri Ini Paling Siap Masuk Era New NormalPemerintah mengklaim sektor pertambangan, perkebunan dan konstruksi paling siap dibuka kembali di masa transisi new normal
Read more »