Pesawat ruang angkasa berawak generasi baru China selesaikan misi.
REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA -- Badan antariksa China mengumumkan pada Jumat versi uji coba pesawat ruang angkasa berawak generasi baru mereka telah menyelesaikan misi dan berhasilan kembali ke Bumi, "Pada 8 Mei 2020 pukul 13.49 waktu setempat, modul pesawat uji ruang angkasa berawak generasi baru China berhasil mendarat di area yang telah ditentukan dari lokasi pendaratan Dongfeng," kata Badan Antariksa Berawak China dalam sebuah pernyataan.
“Regu pencarian dan penyelamatan menemukan target pada saat pertama dan tiba di lokasi pendaratan untuk dilepas. Setelah konfirmasi oleh lokasi, struktur kabin masih utuh,” tambah pernyataan itu. "Ini menyelesaikan sejumlah percobaan sains ruang angkasa dan tes teknis untuk memverifikasi masuknya kembali kecepatan tinggi dari pesawat ruang angkasa berawak generasi baru ke teknologi utama seperti pencegahan panas, kontrol, pemulihan payung kelompok dan penggunaan kembali sebagian," kata badan antariksa itu.
"Karakteristik [dari pesawat ruang angkasa baru] dapat meningkatkan jumlah penumpang dan kapasitas transportasi kargo dari pesawat ruang angkasa berawak China," tambah pernyataan itu.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pesawat ruang angkasa China berhasil kembali ke bumiPesawat ruang angkasa generasi terbaru China berhasil kembali ke bumi pada Jumat pukul 13.49 waktu setempat di landasan Dongfeng, Daerah Otonomi Mongolia Dalam.
Read more »
Pesawat Antariksa China Berhasil Kembali ke Bumi, Tonggak Penting Misi ke BulanPesawat ruang angkasa prototipe baru China 'berhasil mendarat' lagi ke bumi. China menjadi kian mantap untuk menjalankan stasiun ruang angkasa permanen. China PesawatAntariksa
Read more »
Pelarungan jenazah dan dugaan eksploitasi WNI di kapal ikan China, Kemenlu RI akan panggil Dubes ChinaKementrian Luar Negeri Indonesia menyatakan akan memanggil Duta Besar China untuk meminta penjelasan tentang alasan pelarungan sejumlah jenazah ABK Indonesia dan dugaan eksploitasi terhadap mereka di kapal berbendera China.
Read more »
Heboh Perbudakan ABK Indonesia di Kapal China, 'Bu Susi' Jadi TrendingHeboh perbudakan ABK Indonesia di kapal China, 'Bu Susi' jadi trending di twitter terkait kebijakannya saat menjabat sebagai Menteri KKP.
Read more »
KBRI Seoul: Korsel Selidiki Dugaan Perbudakan WNI di Kapal ChinaKBRI Seoul melaporkan, 14 ABK WNI kini sedang menjalani karantina di Kota Busan sejak diturunkan dari kapal pada tanggal 24 April 2020 yang lalu.
Read more »