Walau menjalani ibadah bulan Ramadan di tengah pandemi corona atau Covid-19, Menkeu Sri Mulyani mengingatkan untuk sabar.
TEMPO, Jakarta - Bulan Ramadan tahun ini terasa berbeda karena dalam suasana pandemi corona atau Covid-19. Banyak keluarga yang tidak bisa berkumpul bersama baik karena pembatasan jarak sosial berskala besar atau PSBB atau karena yang menjalani isolasi.Suasana hening dan refleksi menjadi pengisi momen Ramadan tahun ini. Begitu pun yang dirasakan oleh Menteri Keuangan RI Sri Mulyani Indrawati yang mengungkapkannya melalui akun Instagram, Jumat 24 April 2020.
Di dalam persaudaraan ini ketulusan dinanti,' lanjutnya.Sri Mulyani percaya Allah SWT adalah sebaik-baik penolong, dia juga mengajak agar tetap optimis dan saling menjaga, menguatkan ukuwah dan kebersamaan agar kita semua dapat melalui cobaan ini melalui doa dan usaha terbaik.'Semoga Allah SWT selalu memberikan perlindungan-Nya kepada kita, Amin.Selamat menjalankan ibadah puasa ramadan 1441 H.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Stafsus Menkeu Ragukan Prediksi IMF Soal Ekonomi Global(Stafsus) Menteri Keuangan Masyita Crystalin mempertanyakan prediksi Lembaga Moneter Dunia (IMF) baru-baru ini
Read more »
Prabowo: Patuhi Kebijakan Pemerintah Pusat dan Daerah |Republika OnlineSemua pihak harus saling menjaga kesehatan dan keselamatan diri dan lingkungan.
Read more »
Tradisi-Tradisi Kejawen Jelang Ramadan di Cilacap Lenyap Tahun IniNamun, Ramadan tahun ini tradisi saling berkunjung para penganut Kejawen dan pelestari adat itu mesti ditiadakan
Read more »
Senyum dan Semangat Susi Pudjiastuti Berbalut Kerudung Merah Sambut Ramadan 2020Susi Pudjiastuti menyambut Ramadan 2020 dengan menyampaikan beberapa pesan.
Read more »
Anggarannya Dipotong, BKPM Akan Tutup 9 Kantornya di Luar NegeriBPKM buka suara terkait pemotongan anggaran Rp 191,2 miliar oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Read more »
Ulama UEA Izinkan Dokter Tangani Pasien Corona Tidak BerpuasaDewan Fatwa UEA membolehkan dokter dan perawat yang menangani pasien virus corona berpuasa Ramadan untuk menjaga kekebalan tubuh.
Read more »