Pengamat menyebut kebijakan harga gas industri 6 dolar AS memberatkan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat Energi Center For Energy Policy, Kholid Syeirazi, meminta pemerintah untuk tetap terbuka atau transparansi mengenai proses subsidi harga gas untuk industri. Ia menilai kebijakan harga gas industri 6 dolar AS per MMBTU di pintu pabrik cukup memberikan beban berat melihat Indonesia tengah diancam oleh wabah virus.
Sebelumnya, Anggota Komisi VII DPR RI, Falah Amru, meminta pemerintah berhati-hati menerapkan Perpres 40 Tahun 2016 tentang Penetapan Harga Gas Bumi. Dia juga menegaskan agar dampak ekonomi dari setiap keputusan yang diambil pemerintah terukur. Apalagi kondisi ekonomi Indonesia sedang terancam seperti yang kini terjadi.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
DPR Minta Pemerintah Kaji Ulang Penurunan Harga GasAnggota Komisi VII DPR Nasyirul Falah Amru mengatakan kebijakan pemerintah dalam mengimplementasikan penurunan harga gas menjadi US$6 per MMBTU perlu dievaluasi dan dikaji kembali.
Read more »
Cegah Kebangkrutan, Peternak Minta Pemerintah Jaga Harga Ayam di PasarPemerintah diminta menstabilkan harga ayam di tingkat peternak guna menjaga bisnis pengusaha di tengah wabah pandemi virus corona (Covid-19) saat ini.
Read more »
Komnas HAM Minta Pemerintah Lebih Gencar Sosialisasi Pemakaman Jenazah Covid-19'Stigmatisasi itu sebetulnya memberikan keresahan bagi masyarakat,' ujar Kania.
Read more »
DPR Minta Pemerintah Ubah Penugasan Impor Kerbau |Republika OnlineDPR meminta impor kerbau diubah jadi penyerapan ayam lokal
Read more »
Ketua MPR Minta Pemerintah Transparan soal PSBBKetua MPR Bambang Soesatyo meminta pemerintah agar dapat menjelaskan hasil dari pembahasan PSBB, secara transparan untuk membangkitkan semangat masyarakat PSBB
Read more »
Ketua Komisi I DPR Minta Pemerintah Beri Insentif Perusahaan PersInsentif itu juga bertujuan memastikan keberlangsungan hidup perusahaan pers yang kredibel pada saat situasi krisis.
Read more »