Pernyataan pejabat Korsel ini memecah rumor bahwa diktator muda Korut Kim Jong-un, sudah meninggal. Kim Jong-un, diktator...
Seorang warga Korea Selatan menonton berita televisi tentang kondisi kesehatan pemimpin Korea Utara Kim Jong-un, 21 April 2020. Foto/ REUTERS/Heo Ran/File Photo- Kim Jong-un, diktator muda Korea Utara masih hidup dan dalam kondisi sehat. Demikian penegasan penasihat kebijakan luar negeri Presiden Korea Selatan Moon Jae-in, Chung-in Moon, Minggu .Menurut penasihat presiden tersebut, Kim Jong-un telah tinggal di daerah Wonsan sejak 13 April 2020.
Kim sebelumnya tidak pernah absen dalam perayaan yang dikenal sebagai"Hari Matahari" tersebut sejak dia mengambil alih kekuasaan pada 2011 setelah kematian ayahnya; Kim Jong-il. Rumor tak mengenakkan semakin kencang ketika belum juga terlihat pada hari Sabtu ketika negaranya memperingati"Hari Militer".
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Profil Kim Yo Jong, Calon Penerus Dinasti Kim jika Kim Jong Un MeninggalKim Yo Jong adalah otak di balik citra publik Kim Jong Un yang dibangun dengan hati-hati, baik di dalam maupun luar negeri.
Read more »
[POPULER GLOBAL] Urutan Pengganti Jika Kim Jong Un Meninggal | Kabar Simpang Siur Kim Jong UnKumpulan berita terpopuler di kanal global sepanjang Jumat (24/4/2020) hingga Sabtu (25/4/2020).
Read more »
Kim Yo-jong, Calon Pengganti yang Bisa Lebih Kejam dari Kim Jong-unKeluarga Kim dianggap sebagai dewa penyelamat Korut, jadi tak masalah anggota keluarganya jadi pemimpin meski seoran perempuan....
Read more »
Adik Kim Jong Un, Kim Yo Jong yang Dihormati dan Ditakuti di Korea UtaraMeski Korea Utara beraliran misoginis, alias benci terhadap sosok perempuan sebagai pemimpin, Kim Yo Jong dianggap mampu mendobraknya.
Read more »