Pemkot Malang sedang melakukan finalisasi berkas.
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Pemerintah Kota Malang akan segera mengajukan penerapan skema pembatasan sosial berskala besar ke Gubernur Jawa Timur, untuk menekan penyebaran virus Corona atau Covid-19.
"Hari ini kami lakukan finalisasi item-item yang disertakan pada surat pengajuan," kata Widianto, di Kota Malang, Jawa Timur, Rabu malam. Selain itu, lanjut Widianto, juga penguatan data terkait transmisi lokal gerak Covid-19, penyiapan rumah karantina atau rumah transit beserta persiapan logistik di dalamnya, kepastian stok bahan pokok, dan aspek keamanan.
Sebelumnya, tiga kepala daerah di wilayah Malang Raya, yakni Kota Malang, Kabupaten Malang, dan Kota Batu, telah melakukan pertemuan dan sepakat untuk melaksanakan PSBB secara bersama, sebagai satu kawasan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ditinggal 'Tetangga', Pemkot Malang Tetap Ajukan Permohonan PSBBPemerintah Kota Malang yakin PSBB merupakan langkah terbaik untuk mencegah penyebaran virus corona baru atau Covid-19.
Read more »
Pemkot Tangerang Ajukan Status PSBB ke Provinsi BantenPemkot Tangerang meminta status PSBB karena status PSBB DKI Jakarta diprediksi akan sangat berdampak pada Kota Tangerang.
Read more »
Berbatasan dengan Jakarta, Pemkot Tangerang dan Tangsel Ajukan Proposal PSBBKota Tangerang dan Kota Tangsel yang berbatasan langsung dengan Jakarta mengajukan kemungkinan penerapan PSBB kepada Kementerian Kesehatan.
Read more »
Ikuti Jejak Anies, Pemkot Bogor Segera Ajukan PSBB ke Menkes'Kita sudah melakukan poin-poin yang ada di PSBB. Tetapi secara yuridis, formal, kan harus diajukan tertulis ke Kemenkes,' kata Wawalkot Bogor Dedie.
Read more »
Ikuti Jakarta, Pemkot Bogor Akan Ajukan PSBBSetelah Jakarta, Pemkot Bogor kini menyiapkan dokumen resmi pengajuan penerapan PSBB kepada Menkes. Apa alasannya?
Read more »
Pemkot Depok Siap Ajukan PSBB |Republika OnlinePemkot Depok sarankan PSBB tak hanya Jakarta, tapi juga Jabodetabek.
Read more »