Pelayan di Rumah Makan Padang Narya menggunakan pelindung wajah atau 'face shield' untuk menjaga diri agar tidak terpapar dari virus 'corona'.
Pelayan Rumah Makan Padang melayani pemesanan dibawa pulang dengan menggunakan "face shield" atau pelindung wajah sebagai upaya untuk melindungi diri dari virus "corona" atau Covid-19. Terdapat berbagai cara warga Depok untuk melindungi diri dari bahaya virusyang demikian masif menyebar di kota penyangga Jakarta ini. Salah satunya dilakukan oleh pelayan di Rumah Makan Padang di Jalan Margonda Raya, Kota Depok, Jawa Barat.
"Demi kebersihan dan kesehatan, serta perlindungan diri, saya tidak merasa kesulitan. Hal terpenting adalah kita semua tetap sehat, sehingga tetap bisa melayani pembeli," tutur Narya. Selama Pembatasan Sosial Berskala Besar di Kota Depok, kata Narya, pihaknya tidak menerapkan makan di tempat. Akan tetapi melayani pembelian dibungkus dan untuk jam operasional dibatasi sesuai aturan Pemerintah Kota Depok.Pemerintah Kota Depok Jawa Barat melarang para pemilik/pengelola rumah makan/restauran untuk sementara waktu tidak memberikan layanan makan di tempat bagi pelanggan untuk mencegah meluasnya penyebaran Covid-19.
Pradi menjelaskan, penerapan itu berdasarkan Surat Edaran Nomor 443/171-Huk/Disporyata tertanggal 4 April 2020 tentang Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 di restauran atau rumah makan di Kota Depok. Dikatakan Pradi, penyebaran Covid-19 saat ini terus meningkat. Dia meminta kepada seluruh warga Kota Depok untuk mengikuti seluruh protokol pemerintah, yakni memakai masker, diam di rumah, jaga jarak fisik dan sosial, sehingga persebaran Covid-19 di Kota Depok dapat dihentikan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Banyak Warga masih Keluar Rumah Saat PSBB di Kota PadangSaat PSBB diterapkan, seharusnya jalanan sepi. Namun sebaliknya jalanan di Kota Padang masih ramai. Banyak kendaraan lalu lalang.
Read more »
Koki Prancis: Lebih Aman Makan di Restoran daripada di RumahKoki selebriti Prancis Alain Ducasse mengungkapkan bahwa akan lebih aman makan di restoran dibanding di rumah selama masa wabah virus corona.
Read more »
Turnamen Terhenti, Aldila Sutjiadi Berlatih di Rumah Sambil Belajar MasakAldila Sutjiadi sudah melewatkan tiga turnamen internasional yang sudah ditetapkan oleh Federasi Tenis Internasional. Kemenpora
Read more »
Usai Cekcok dengan Istri, Sang Suami Malah Melakukan Perbuatan Terlarang di RumahSeorang suami berinisial A, 26, nekat melakukan perbuatan terlarang di rumahnya usai cekcok dengan sang istri, Minggu (26/4) malam, sekitar pukul 22.30 WITA. gantungdiri
Read more »
Kronologi Penyerangan Rumah Pelapor Masjid Gelar Tarawih |Republika OnlineRumah warga yang laporkan masjid tetap gelar tarawih di Pulo Gadung diserang.
Read more »
Jubir Covid: Masyarakat Tak Perlu Konsultasi ke Rumah SakitJubir Pemerintah untuk Covid-19, Achmad Yurianto menyebut konsultasi bisa dilakukan secara online, sehingga masyarakat tak perlu ke rumah sakit.
Read more »