Abdul Mu'ti meminta umat Islam agar melaksanakan shalat Idul Fitri sesuai anjuran MUI
Abdul Mu'ti meminta umat Islam agar melaksanakan shalat Idul Fitri sesuai anjuran MUI REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pimpinan Pusat Muhammdiyah tidak ikut sidang itsbat menentukan tanggal 1 Syawal 1441 Hijriah. PP Muhammadiyah telah menetapkan waktu Idul Fitri dengan waktu yang telah ditetapkan secara nasional yakni pada Ahad . "Muhammadiyah sudah menetapkan Idul Fitri.
Selain menyarankan, untuk mengikuti anjuran MUI dan ormas-ormas Islam, Muhammadiyah juga mengingatkan agar umat Islam tetap menjaga kerukunan di antara seluruh umat manusia. Sehingga demikian tercapailah suasana Idul Fitri yang aman dan tentram. Meski Idul Fitri diprediksi digelar secara serentak, Kementerian Agama tetap menggelar sidang itsbat. Anggota Badan Hisab Rukyat Kementerian Agama Thomas Djamaluddin menuturkan, sidang itsbat penetapan 1 Syawal 1441 Hijriah akan digelar pada akhir 29 Ramadhan atau 22 Mei 2020, setelah Maghrib. Sidang tersebut dilaksanakan secara daring melalui konferensi video.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Muhammadiyah Jember Tiadakan Sholat Idul Fitri di MasjidMuhammadiyah Jember mengimbau sholat Idul Fitri di rumah.
Read more »
Irak Ikut Terapkan Jam Malam Saat Idul FitriPemerintah Irak melarang kendaraan bermotor berada di jalan dan trotoar harus steril dari pejalan kaki seharian penuh saat Idulfitri.
Read more »
Idul Fitri dan Idul Adha Jadi Hari Libur Resmi di Ukraina |Republika OnlinePresiden Ukraina dukung Idul Fitri dan Idul Adha jadi hari libur Ukraina.
Read more »
Pandangan Fikih Islam tentang Salat Idul Fitri di RumahJika sebelumnya salat Jumat tak bisa dilangsungkan karena kekhawatiran bahaya virus ini, maka bagaimana dengan pelaksanaan...
Read more »