Gugus Tugas Covid-19 menyiapkan panduan karantina mandiri untuk WNI dari luar negeri.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Luar Negeri Republik Indonesia Retno Marsudi meminta warga Indonesia yang pulang dari luar negeri ke tanah air mengikuti prosedur kesehatan sebagaimana tertulis dalam Surat Edaran Menteri Kesehatan Nomor HK.02.01/MENKES/313/2020 guna menghindari kemungkinan penularan Covid-19. Baca Juga "Penting tiap dari kita menghormati protokol kesehatan yang berlaku.
Dengan demikian, total WNI di luar negeri yang telah kembali ke tanah air per 11 Mei mencapai 89.595 orang. Dari jumlah itu, 72.996 di antaranya berasal dari Malaysia, 14.244 orang dari kapal pesiar, 992 orang dari Arab Saudi, 164 orang dari Kuwait, dan 391 orang dari Aljazair. "Sesuai arahan Presiden dan guna memudahkan pelaksanaan karantina mandiri, maka Gugus Tugas akan mempersiapkan buku panduan mengenai pelaksanaan karantina mandiri," kata Retno.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Menlu Tegaskan Pemerintah Siap Bantu WNI di Luar Negeri terkait CoronaSetiap perwakilan pemerintah Indonesia, baik KBRI maupun KJRI sudah membuka hotline untuk memberikan bantuan kepada WNI yang terdampak pandemi virus corona.
Read more »
Menlu Minta WNI yang Pulang ke Tanah Air Taati Protokol KesehatanSesuai arahan Presiden, seluruh WNI yang datang harus melalui protokol kesehatan yang ketat, disiplin, dan beragam.
Read more »
Menlu Kutuk Perlakuan Tak Manusiawi ke ABK WNI di Kapal ChinaMenteri Luar Negeri, Retno Marsudi, memastikan Pemerintah Indonesia akan menyelesaikan masalah ABK WNI di kapal China hingga tuntas.
Read more »
Menlu: Perlakuan ke WNI di Kapal China tak Manusiawi |Republika OnlineBerdasarkan keterangan para ABK, perlakuan ini mencederai hak asasi manusia.
Read more »
Bertemu ABK WNI, Menlu Retno peroleh informasi dugaan pelanggaran HAMMenteri Luar Negeri Retno Marsudi memperoleh informasi mengenai dugaan pelanggaran hak asasi manusia yang dialami para WNI yang bekerja di kapal-kapal ...
Read more »
Menlu: Pemerintah China Investigasi Perusahaan yang Pekerjakan WNI ABK'(Pemerintah China) sedang melakukan investigasi terhadap perusahaan perikanan Tiongkok yang memperkerjakan ABK Indonesia,' kata Retno.
Read more »