Rilis Pentagon berisi konfirmasi video UFO tak lantas bikin warga Negeri Paman Sam mengalihkan perhatian dari Corona. Kabar UFO dianggap hanya pengalihan isu. UFO AmerikaSerikat
, secara resmi merilis tiga video singkat mengenai fenomena di udara tak teridentifikasi pada Senin waktu setempat. Sebelumnya, video itu telah beredar dan diasosiasikan sebagai penampakan UFO.Dilansir CNN, video tersebut menampilkan UFO bergerak cepat dan berhasil direkam oleh kamera infra merah. Dua video di antaranya berisi komentar penuh kekaguman dari pilot jet tempur US Navy atau Angkatan Laut AS yang berhasil merekam video itu.
Angkatan Udara AS sebelumnya telah mengakui keaslian video itu pada September 2019. Pentagon menyatakan tiga video itu dirilis secara resmi sekarang untuk menghilangkan berbagai kesalahpahaman."DOD merilis video-video ini untuk menghilangkan kesalahpahaman oleh publik soal apakah rekaman yang beredar itu benar atau tidak, atau apakah ada lebih banyak video," tutur juru bicara Pentagon, Sue Gough, dalam pernyataannya.
"Fenomena di udara diamati dalam video-video itu tetap ditandai sebagai 'tak teridentifikasi'," imbuhnya.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Marak Turnamen Virtual di Tengah Pandemi Corona Covid-19: Mengaku Cedera, Sebenarnya Internet LemotSebanyak 32 nama mengikuti turnamen tenis virtual di tengah pandemi virus Corona Covid-19.
Read more »
Corona Bikin Masyarakat Tertekan, Kasus KDRT MarakMoeldoko mengatakan, banyaknya laporan kasus KDRT tidak hanya terjadi di Indonesia. Beberapa negara juga mengalami hal serupa....
Read more »
Imam Besar Masjidil Haram Ikut Bersihkan Ka'bah di Tengah Lockdown Corona COVID-19Imam Besar Masjidi Haram ikut membersihkan Kabah. Situasi di Arab Saudi masih mengalami lockdown dan gerakan masyarakat terbatas.
Read more »
Tips Jaga Kesehatan Saat Ramadan di Tengah Pandemi Corona Covid-19Dr. Tirta Prawita Sari mengatakan asupan gizi bagi orang yang berpuasa bulan Ramadan di tengah pandemi sama dengan anjuran gizi seimbang.
Read more »
Sebanyak 130 Orangutan di Pusat Rehabilitasi Terancam Kehabisan Makanan di Tengah CoronaApabila pandemi berlangsung hingga Juli atau Agustus, dikhawatirkan orangutan di pusat rehabilitasi kehabisan makanan.
Read more »