DPRD DKI Jakarta memberikan sejumlah catatan kepada Gubernur Anies Baswedan terkait wabah virus corona di ibu kota.
TEMPO.CO, Jakarta - Salah satunya adalah meminta pemerintah DKI mengembalikan uang komitmen atau commitment fee perhelatan Formula E Rp 560 miliar untuk dialihkan ke penanganan Covid-19.Hal tersebut disampaikan oleh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Yudha Permana, saat membacakan hasil pembahasan dewan atas Laporan Keterangan Pertanggungjawaban Gubernur DKI 2019 di rapat paripurna dewan pada Selasa, 19 Mei 2020.
Berikutnya adalah commitment fee 2021 senilai Rp 200 miliar yang dibayar awal 2020.Yudha meminta kesejahteraan pengurus masjid atau marbot lebih diperhatikan di tengah pandemi Covid-19. Tak hanya itu, perlu ada penguatan peran Biro Pendidikan dan Mental Spiritual DKI guna menangani Covid-19.'Mendorong penguatan koordinasi komunikasi dalam edukasi dan penanganan Covid-19 ini, karena mereka adalah mitra strategis dalam penyampaian edukasi,' kata politikus Partai Gerindra itu.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
27 Anggota DPRD Walkout Saat Paripurna LKPj Wali Kota PekanbaruGagalnya paripurna tidak lepas dari kepentingan kelompok yang tidak ingin ada evaluasi terhadap penggunaan anggaran di APBD.
Read more »
Anies Baswedan Umumkan PSBB Diperpanjang atau Tidak dalam 1-2 HariAnies Baswedan akan mengumumkan PSBB di Jakarta diperpanjang atau tidak dalam satu satau dua hari mkendatang.
Read more »
Anies Baswedan: Bansos Tahap II Dibagikan Sampai 22 Mei 2020Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan pembagian bantuan sosial tahap II akan dilaksanakan pada 14-22 Mei 2020.
Read more »
Anies Baswedan: Bilik Isolasi Mandiri Solusi di Permukiman PadatAnies Baswedan mengunjungi persiapan lokasi bilik isolasi mandiri di Gedung Kesenian, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Kunjungan tersebut diunggah di akun Instagram resminya, aniesbaswedan, pada Senin, 18 Mei 2020.
Read more »
Anies Baswedan dan Reza Patria Tunaikan Zakat Lewat Baznas DKIGUBERNUR DKI Jakarta Anies Baswedan dan Wakil Gubernur Reza Patria, Selasa (19/5), melakukan penunaian zakat mal lewat Baznas (Bazis) DKI Jakarta.
Read more »