Selain menjadi juara, Barcelona Femeni juga akan lolos ke Liga Champions Wanita musim depan.
Liputan6.com, Madrid- Federasi Sepak Bola Spanyol resmi membatalkan kelanjutan kompetisi sepak bola wanita di negaranya. Barcelona Femeni dinyatakan keluar sebagai juara.
Sama seperti kompetisi putra, Liga Spanyol Wanita juga terhenti sejak Maret lalu akibat pandemi virus corona Covid-19. Saat disetop, Barcelona masih bertengger di puncak klasemen.Berbeda dengan kompetisi La Liga putra yang akan dilanjutkan kembali pada Juni nanti, RFEF mengambil sikap menghentikan sepenuhnya Liga Spanyol Wanita musim 2019-2020.Liga Spanyol Wanita musim depan bakal bertambah jumlah pesertanya. Santa Teresa dan Eibar dinyatakan promosi. Total ada 18 tim peserta di musim 2020-2021.
2 dari 3 halamanKawinkan GelarDengan demikian, Barcelona berpeluang mengawinkan gelar. Lionel Messi cs saat ini memuncaki klasemen sementara La Liga. Barca unggul dua poin dari Real Madrid. La Liga direncanakan akan dimulai lagi pada awal Juni 2020 setelah terhenti sejak Maret lalu. Kompetisi akan berlangsung singkat, digelar tiga kali dalam sepekan.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Marquez Tak Perlu Pindah dari Honda Demi Buktikan yang TerbaikMerebut enam juara dunia MotoGP hampir berturut-turut sejak 2013, Marc Marquez membuktikan dirinya sebagai salah satu pebalap terbaik di kelas premier
Read more »
Musim Baru Ligue 1 akan Digelar 23 AgustusNamun, hal itu masih menunggu hasil rapat dengan UEFA untuk menentukan tanggal baru dilanjutkannya kompetisi-kompetisi Eropa, sebelum mengonfirmasi rencana jadwal musim 2020/2021.
Read more »
Banding Ditolak, 3 Klub Prancis Meradang Ligue 1 DihentikanToulouse dan Amiens sama-sama terdegradasi dari Ligue 1 akibat penghentian kompetisi. Sedangkan Lyon gagal lolos kompetisi Eropa.
Read more »