Seperti diketahui, Liga Inggris telah ditangguhkan sejak 13 Maret 2020. Keputusan itu diambil karena pandemi corona Covid-19.
Liputan6.com, Liverpool - Harapan Liverpool untuk menjadi kampiun Liga Inggris musim ini kembali terbuka. Meski punya risiko besar di tengah pandemi virus corona covid-19, Liga Inggris kabarnya segera bergulir lagi.Sebelum kompetisi rehat, pasukan Jurgen Kloppl memuncaki klasemen Liga Inggris. Dengan 82 poin, Liverpool unggul 25 angka dari pesaing terdekatnya, Manchester City.
Pemerintah Inggris telah memberi lampu hijau untuk kegiatan olahraga kembali bergulir mulai Juni nanti. Operator Liga Inggris memilih 12 Juni sebagai tanggal berlangsungnya lagi kompetisi.2 dari 3 halamanPenuh RisikoMantan dokter Chelsea Eva Carneiro heran dengan rencana melanjutkan Liga Inggris musim ini. Ia menyebut risiko untuk menggelar laga sangat besar.
"Sepak bola sama sekali tidak menghormati dan melindungi tenaga medis. Padahal dampaknya akan sangat besar, bahkan menyangkut urusan nyawa," kata Eva seperti dilansir Evening Standard. "Saya pikir semua harus mengambil tanggung jawab, klub, manajer, pemain. Mereka semua akan berpikir segalanya akan kembali normal dalam tiga pekan, padahal kenyataannya tidak," ujarnya menambahkan.
"Orang-orang di sepak bola bakal melupakan protokol kesehatan dengan sangat cepat. Itu sangat berbahaya."
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Liga Spanyol Bisa Dilanjutkan pada Pertengahan Juni, Bagaimana Liga Inggris?Kepala Eksekutif Premier League yakin Liga Inggris akan kembali bergulir meski delapan anggota klub dinyatakan positif Covid-19.
Read more »
Klasemen Shopee Liga 1 2020: Persib Bandung Tidak TernodaStatus Shopee Liga 1 2020 tergantung sikap pemerintah dalam menghadapi krisis Covid-19.
Read more »
Liga Inggris Masih Dihantui Pemain Berstatus Positif Covid-19'Dari jumlah tersebut, dua telah dinyatakan positif dari dua klub,' tulis pernyataan EPL.
Read more »
Para Pemain Liga Inggris Diizinkan Latihan dalam Jarak DekatPemerintah Inggris mengizinkan para pemain sepakbola menjalani latihan dalam jarak sangat dekat, setelah Inggris memasuki tahap kedua pemulihan pascapandemi.
Read more »
Bos Huddersfield: 60 Klub Liga Inggris Terancam BangkrutBos Huddersfield Town, Phil Hodgkinson, memperkirakan 60 klub sepak bola papan bawah Liga Inggris terancam bangkrut.
Read more »
Pandemi Covid-19 Belum Berakhir, Pemain Liga Inggris Sudah Boleh Kontak Fisik saat LatihanProtokol latihan tahap kedua mulai diberlakukan bagi atlet-atlet Inggris di tengah pandemi virus Corona Covid-19.
Read more »