Berkas perkara kasus Kejagung ada di Gedung Bundar.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapuspenkum Kejaksaan Agung Hari Setiyono menegaskan data penanganan perkara Kejaksaan Agung aman. Pasalnya, berkas perkara ada di Gedung Bundar, bukan gedung utama yang terbakar saat ini.
"Gedung perkara di Gedung Bundar di Jampidsus, tak ada masalah dalam penanganan perkara," ujar Hari Setiyono saat memberikan keterangan di salah satu televisi nasional, Jumat . Hari Setiyono mengungkapkan bagian gedung yang terbakar yakni di lantai 4, 5 dan 6. Lantai 5 dan 6 merupakan bagian kepegawaian dan pembinaan. Sementara lantai 4 adalah ruang intelijen. Semua data yang tersimpan di bagian tersebut sudah memiliki back up pendukung. "Tidak ada masalah data, kita punya cadangan," ujarnya. Baca Juga Gedung utama Kantor Kejaksaan Agung yang terletak di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, terbakar pada Sabtu malam. Hingga pukul 20.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kejaksaan Agung Kebakaran, Warganet: Semoga Berkas Kasus Penting SelamatKebakaran terjadi di Gedung Kejagung, di Jalan Sultan Hasanudin Dalam, Kelurahan Kramat Pela, Kecamatan Kebayoran Baru,...
Read more »
Gedung Terbakar, Kejagung Pastikan Seluruh Berkas dan Data AmanKejagung memiliki data cadangan seandainya data pada berkas yang disimpan di gedung yang terbakar malam ini.
Read more »
Kejaksaan Agung Kebakaran, Warganet: Semoga Berkas Kasus Penting SelamatKebakaran terjadi di Gedung Kejagung, di Jalan Sultan Hasanudin Dalam, Kelurahan Kramat Pela, Kecamatan Kebayoran Baru,...
Read more »
Terbakar Hebat, Gedung Kejaksaan Agung Merah MembaraApi kebakaran Gedung Kejaksaan Agung sangat besar, hingga membuat pemadam kebakaran menerjunkan puluhan unit mobil pemadam.
Read more »
Gedung Kejaksaan Agung Kebakaran, Arsip Penyidikan Aman dari Si Jago MerahGedung Kejaksaan Agung (Kejagung) mengalami kebakaran besar, Sabtu (22/8/2020)
Read more »
Mahfud MD Terkejut, Kebakaran Kejaksaan Agung Besar Sekali |Republika OnlineMahfud tak mau berspekulasi, dan memilih menunggu hasil penyelidikan kepolisian.
Read more »