Jika tidak ada keperluan mendesak, WNI diminta tetap berada di AS.
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kedutaan Besar Republik Indonesia di Washington DC mengimbau warga negara Indonesia yang merupakan penduduk, termasuk pelajar dan mahasiswa, untuk tidak kembali ke Tanah Air di tengah pandemi Covid-19, apabila tidak ada keperluan yang mendesak.
Adapun kepada WNI pengunjung atau traveller yang masih berada di AS dalam rangka bepergian atau berwisata, melakukan perjalanan singkat dan tidak menetap di negara tersebut, diimbau agar segera kembali ke Indonesia.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Presiden Minta Data TKI dan Jamaah Tabligh ke Indonesia |Republika OnlineDengan pendataan,pemerintah bisa memastikan sebaran pekerja migran.
Read more »
Tujuh Positif Corona, Wali Kota Tasikmalaya: Jangan Mudik |Republika OnlineWali Kota minta warga yang sedang ada di zona merah tidak pulang dulu ke Tasikmalaya
Read more »
Demi Ulang Tahun Tunangan, Smolov Nekat Pulang ke Rusia |Republika OnlineCelta Vigo baru akan menyelesaikan masalah ini saat sang pemain kembali ke Spanyol.
Read more »
Sultan Minta Masyarakat tak Tolak Tenaga Medis |Republika OnlineTenaga medis yang kembali kerumahnya sudah menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
Read more »
Polri Ancam Pidana TKI yang Tak Isolasi MandiriSesuai perintah Kapolri Jenderal Idham Azis, kepolisian akan melakukan pengawasan kepada puluhan ribu TKI yang pulang ke Indonesia dan wajib isolasi mandiri.
Read more »
Menag Minta Hindari Buka Gerai Zakat di Keramaian |Republika OnlineKaum Muslimin diminta berzakat segera sebelum puasa Ramadhan
Read more »