Tambahan kasus Covid-19 baru menurun di Jatim.
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA - Jumlah pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Jawa Timur bertambah 36 orang sehingga totalnya per Selasa pukul 17.00 WIB menjadi 474 orang, atau tambahan kasus barunya menurun dibanding sehari sebelumnya yang berjumlah 52 orang. Baca Juga "Sehari sebelumnya tercatat totalnya 438 orang, tapi sekarang bertambah 36 orang yang terkonfirmasi positif Covid-19," ujar Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa di Gedung Negara Grahadi di Surabaya, Selasa malam.
Kemudian, Kabupaten Sidoarjo bertambah enam orang pasien positif sehingga totalnya 45 orang, Lamongan bertambah satu orang , Gresik bertambah satu orang dan Kabupaten Malang bertambah dua orang . Khofifah kembali mengimbau masyarakat agar tetap tenang dan menjalankan aturan-aturan yang sudah ditetapkan.
Sementara itu, warga berstatus pasien dalam pengawasan di Jatim mencapai 1.498 orang atau bertambah dari data sehari sebelumnya 1.447 orang, sedangkan orang dalam pemantauan tercatat 14.931 orang atau meningkat dari sehari sebelumnya sejumlah 14.423 orang.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
RS Darurat Covid-19 Wisma Atlet Tangani 394 Pasien Positif Covid-19\nSedangkan pasien dengan status Pasien Dalam Pengawasan (PDP) 123 orang dan pasien berstatus Orang Dalam Pemantauan (ODP) 46 orang.
Read more »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 Jawa Timur MembengkakJumlah pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Jawa Timur bertambah 52 orang sehingga totalnya per Senin (13/4) pukul 17.00 WIB tercatat sebanyak 438 orang. pasiencorona
Read more »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Yogya Bertambah 6 Orang |Republika OnlineTotal pasien covid-19 di Yogyakarta mencapai 61 orang
Read more »
Pemerintah Optimistis Jumlah Pasien Covid-19 yang Sembuh Akan Terus BertambahHingga Senin (13/4/2020) pukul 12.00 WIB, jumlah pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh mencapai 380 orang.
Read more »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Jakarta Jadi 2.349 Orang |Republika OnlineJumlah kasus positif Covid-19 di wilayah DKI Jakarta menjadi 2.349 orang.
Read more »
Jumlah Pasien Positif Covid-19 di Kalsel Bertambah Jadi 34 OrangAda sembilan pasien yang baru terkonfirmasi telah tertular Covid-19 di Kalimantan Selatan.
Read more »