Tiga Gerbang Tol Trans Jawa akan dipantau.
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- PT Jasa Marga Tbk. melalui Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division tetap memastikan kesiapan Siaga Lebaran 2020 di Tol Trans Jawa kendati terjadi pandemi Covid-19. “Kami akan memantau lalu lintas pada Gerbang Tol utama seperti GT Kejapanan Utama, GT Sidoarjo 2, dan GT Waru Utama.
Persiapan Siaga Lebaran di tengah pandemi Covid-19 juga dilakukan Jasa Marga Grup di Wilayah Jawa Timur, yaitu Representative Office 3 JTT, PT Jasamarga Ngawi Kertosono Kediri, PT Jasamarga Surabaya Mojokerto, PT Jasamarga Pandaan Tol, PT Jasamarga Gempol Pasuruan dan PT Jasamarga Pandaan Malang serta PT Jasamarga Related Business Wilayah V Jawa Timur.
Untuk memastikan layanan operasional tetap berjalan baik, JTT juga telah menyiapkan langkah antisipatif jika terjadi antrian kendaraan atau kepadatan lalu lintas seperti percepatan penanganan gangguan, distribusi beban lalu lintas , optimalisasi kapasitas jalur , percepatan distribusi informasi . Dalam rangka pencegahan Covid-19, JTT melakukan sosialisasi pencegahan Covid-19 di Jalan Tol Surabaya-Gempol, seperti melakukan sosialisasi, edukasi, dan penyampaian metode pencegahan, pemeriksaan petugas, melakukan penyemprotan disinfektan secara rutin, penyediaan hand sanitizer pada sarana publik, dan pengukuran suhu tubuh sebelum petugas bekerja.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Komisaris dan Direksi Pertamina Sapa Pelanggan Setia di Jalur Tol Trans JawaBeragam program promo dan kemudahan bertransaksi secara non-tunai yang ditawarkan Pertamina melalui aplikasi MyPertamina disambut baik oleh banyak lapisan masyarakat.
Read more »
Meski Dilarang Mudik, Pertamina Jamin Stok BBM Tol Trans Jawa AmanMeski dilarang mudik, Pertamina tetap memastikan ketersediaan BBM di sejumlah SPBU di sepanjang tol Trans Jawa.
Read more »
Kecelakaan Beruntun di Tol Cikunir, 2 Pengemudi Truk Meninggal DuniaKecelakaan beruntun di ruas Tol Cikunir mengakibatkan dua orang pengendara meninggal dunia, dan satu pengendara luka-luka.
Read more »
Kecelakaan Beruntun di Tol Cakung, Dua Orang Meninggal |Republika OnlineKecelakaan pengemudi mobil boks berinisial M (29 tahun) diduga mengantuk.
Read more »
Mobil Boks Tabrak Truk di Tol Cakung, Dua Orang Meninggal |Republika OnlineDiduga pengemudi boks mengantuk sehingga menabrak truk di bahu jalan.
Read more »
Jelang Lebaran, Travel Gelap Angkut Pemudik Ditemukan di Exit Tol CileunyiTiga hari menjelang berakhirnya bulan Ramadhan, kepolisian memperketat penyekatan pemudik yang akan keluar dari Gerbang Tol Cileunyi.
Read more »