Jabat KSAL, Ini Sosok Laksamana TNI Yudo Margono _TNIAL_
Laksamana TNI Yudo Margono, adalah Perwira Tinggi TNI AL kelahiran Madiun, 26 November 1965 yang merupakan lulusan Akademi Angkatan Laut Angkatan ke-33 pada 1988. Berbagai jabatan strategis pernah diembannya di antaranya Komandan KRI Ahmad Yani-351 pada 2006, Komandan Lanal Sorong 2008, Komandan Satuan Kapal Cepat Koarmatim 2010, Komandan Satuan Kapal Eskorta Koarmatim pada 2011, Komandan Kolat Koarmabar 2012, dan Paban II Sopsal 2014.
Pada 2015 Laksamana TNI Yudo Margono menjabat sebagai Komandan Lantamal I Belawan. Setahun kemudian pada 2016 menjabat sebagai Kepala Staf Koarmabar, kemudian di 2017 menjabat Panglima Komando Lintas Laut Militer . Saat masih menjabat sebagai Panglima Kolinlamil Laksamana TNI Yudo Margono dipercaya menjabat Panglima Komando Armada I 2018. Terakhir sebelum menjabat sebagai orang nomor satu di TNI AL, sosok yang dikenal bersahaja itu menjabat sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan sejak 2019 lalu.
Selain pengalaman operasional di kapal perang, berbagai pendidikan militer juga ditempuh ayah dari tiga orang putra ini yakni, AAL, Sus Paja , Sus Korbantem , Sus Perencanaan Operasi Amphibi , Sus Pariksa Angkatan-18 , Dikspespa Kom Angkatan-9 , Diklapa-II/Koum Angkatan-11 , Seskoal Angkatan-40 , Sus Keankuman TNI AL , Sesko TNI Angkatan-38 , dan Lemhannas RI Angkatan-52 . Sedangkan, pendidikan umum yang pernah ditempuh yaitu SD , SMP , SMA , S-1 Ekonomi Manajemen dan S-2 Manajemen .
Atas jasa-jasanya kepada bangsa dan negara, berbagai tanda jasa bintang dan satya lencana diperoleh suami dari Veronica Yulis Prihayati.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Berpengalaman Memimpin Kapal Perang, Laksamana TNI Yudo Margono Kini Jadi KSALLaksamana TNI Yudo Margono sebelumnya mengemban tugas sebagai Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) I sejak 24 September 2019.
Read more »
Profil Laksamana Madya Yudo Margono, KSAL Baru yang Bakal Dilantik Jokowi Rabu Besok - Tribunnews.comBerikut ini profil Laksamana Madya Yudo Margono yang ditunjuk Jokowi sebagai KSAL baru menggantikan Laksamana Siwi Sukma Adji
Read more »
Yudo Margono Resmi Jadi KSAL, Fadjar Prasetyo KSAUYudo Margono sebelumnya menjabat sebagai Pangkogabwilhan I. Sementara Fadjar Prasetyo menjabat sebagai Pangkogabwilhan II.
Read more »
Besok, Marsdya Fadjar Prasetyo Dilantik Jadi KSAU, Laksdya Yudo Margono sebagai KSALPresiden Joko Widodo dijadwalkan melantik pucuk pimpinan di Angkatan Laut (AL) dan Angkatan Udara (AU). Jika tidak ada aral...
Read more »
Jokowi Lantik Yudo Margono Jadi KSAL, Fadjar Prasetyo Jadi KSAUPresiden Jokowi melantik Yudo Margono sebagai Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) dan Fadjar Prasetyo sebagai Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU). KSAL KSAU
Read more »
Profil Yudo Margono, Eks Pangkogabwilhan I yang Dilantik Jadi KSALDari mengusir kapal nelayan China hingga memimpin operasi penanganan pasien Covid-19 di RS Darurat Wisma Atlet Kemayoran.
Read more »