Masa depan pemain LA Galaxy Aleksandar Katai setelah sang istri menyuarakan protes terhadap demonstrasi kematian George Floyd.
Tea, istri dari Aleksandar Katai, mengunggah foto mobil polisi yang tengah berada di keramaian. Ia menuliskan kata dalam bahasa Serbia yang berarti 'Bunuh mereka'.Selain itu Tea juga mengunggah foto seorang perempuan tengah membawa kotak sepatu Nike. Tea menulis 'Black Nikes Matter', menyinggung gerakan 'Black Lives Matter' yang jadi slogan protes usai peristiwa kematian George Floyd.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Floyd Mayweather Jr Berempati dengan Kasus Kematian George FloydInsiden tewasnya George Floyd turut mendapat perhatian dari Floyd Mayweather Jr. Sang mantan petinju mengecam kejadian yang menghilangkan nyawa Floyd.
Read more »
Floyd Mayweather Jr Biayai Pemakaman George Floyd yang Tewas Diinjak PolisiFloyd Mayweather Jr tergerak untuk membantu meringankan beban keluarga George Floyd yang tewas saat ditangkap polisi di AS.
Read more »
Floyd Mayweather Kirim Cek Senilai Rp 1,27 Miliar untuk Pemakaman George FloydKabar legenda tinju dunia, Floyd Mayweather Jr, akan membiayai pemakaman George Floyd ternyata bukan isapan jempol belaka. Floyd untuk Floyd.
Read more »
Demo soal George Floyd Berujung Rusuh, Sarah Azhari Kabarkan Kondisi di LAUnjuk rasa yang memprotes kematian George Floyd berbuntut demo rusuh di beberapa kota di Amerika Serikat. Sarah Azhari pun mengabarkan kondisinya di Los Angeles. SarahAzhari GeorgeFloyd via detikhot
Read more »