Angka kematian harian Covid-19 di Brasil juga masih meninggi. Di dunia, negara ini sudah berada di bawah Amerika Serikat dan Inggris.
TEMPO.CO, Rio de Jeneiro - Total kematian Covid-19 di Brasil melonjak menjadi 34.021 orang setelah Kementerian Kesehatan melaporkan 1.437 kematian baru sepanjang Kamis 4 Juni 2020. Angka kematian harian yang meninggi tersebut menjadikan Brasil terus merayap naik dalam peta pandemi penyakit tersebut, dan kini menjadi negara dengan kematian tertinggi ketiga di dunia Otoritas kesehatan negara Amerika Latin tersebut juga melaporkan 30.925 kasus infeksi pada hari yang sama.
Dalam peringkat kasus positif, Brasil menyalip di antaranya Inggris, Spanyol dan Italia serta sejumlah negara di Asia seperti Iran dan Cina. Sedang di peringkat jumlah kematian, Brasil telah melampaui Prancis dan Spanyol. Negara samba itu kini membayangi Inggris dan Amerika Serikat masing-masing di peringkat dua dan satu.Negara-negara Amerika Latin belakangan berkembang menjadi hot spot baru pandemi Covid-19. Selain Brasil, Meksiko juga kini menghiasi daftar peringkat teratas tersebut.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kematian Akibat Covid-19 Brasil Tertinggi di Amerika Latin |Republika OnlineJumlah kematian akibat Covid-19 Brasil mencapai 32.199 orang.
Read more »
19 Provinsi Catatkan Kurang dari 10 Kasus Baru Covid-19 |Republika OnlineSemakin banyak provinsi yang mencatatkan penurunan kasus positif Covid-19.
Read more »
Amerika Serikat Masih Tertinggi Covid-19, Indonesia ke-34 |Republika OnlineIndonesia menduduki peringkat ke-34 sebaran Covid-19 dunia.
Read more »
WHO: Amerika Latin Berisiko Dilanda Krisis Covid-19 - Internasional - koran.tempo.co
Read more »
Kematian Covid-19 Tembus 30.000, Brasil Berniat Buka BisnisMeski mencatat rekor kematian akibat pandemi virus corona (Covid-19) lebih dari 30.000 orang, Brasil tetap berniat membuka kembali kegiatan bisnis.
Read more »
1.473 Penderita Covid-19 Meninggal dalam 24 Jam di BrasilSementara di Meksiko, tercatat 816 tambahan kematian mendorong korban tewas menjadi 12.545.
Read more »