Jokowi mendoakan agar seluruh masyarakat tetap saling mengasihi antarsesamanya.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hari Raya Waisak yang jatuh pada Kamis ini dirayakan oleh seluruh umat Buddha di seluruh dunia,termasuk Indonesia, di tengah pandemi corona. Presiden Joko Widodo pun mendoakan agar seluruh masyarakat tetap saling mengasihi antarsesamanya.
"Selamat Hari Trisuci Waisak 2564. Semoga semua makhluk tetap saling mengasihi," ucap Jokowi melalui akun media sosialnya, Kamis . Presiden yakin dengan persaudaraan dan rasa gotong royong bersama, maka Indonesia mampu melewati ujian yang tengah dihadapi saat ini. "Dengan persaudaraan dan gotong royong, kita akan berjalan bersama melewati segala ujian dan kesulitan," kata dia.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ucapkan Hari Raya Waisak, Jokowi: Kita Bersama Lewati Segala UjianPresiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat Hari Waisak kepada umat Budha yang merayakannya pada hari ini. Presiden...
Read more »
Jokowi: Selamat Hari Waisak, Kita Jalan Bersama Melewati Segala UjianJokowi mengingatkan pentingnya gotong royong masyarakat untuk melewati masa-masa sulit. Terlebih, di masa pandemi virus corona atau Covid-19 saat ini.
Read more »
Selamat Hari Waisak Bergema di Twitter, Emoji Bunga Lotus BertebaranPantauan Tekno Liputan6.com, Kamis (7/5/2020), Selamat Hari Raya Waisak bahkan menjadi trending topic, diikuti tagar Vesakday dan HariWaisak.
Read more »
1.049 Napi Dapat Remisi Khusus Hari WaisakDirektur Jenderal Pemasyarakatan Reynhard Silitonga mengatakan, remisi diberikan kepada narapidana yang telah memenuhi persyaratan administratif dan substantif.
Read more »