Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 menyebut angka kematian akibat virus Corona di RI didominasi kelompok usia di atas 45 tahun.
mengatakan usia di atas 45 tahun merupakan kelompok rentan terkena virus Corona . Sebanyak 85 persen kasus kematian akibat Corona di RI berasal dari kelompok usia di atas 45 tahun.
Dari grafik yang ditunjukkan, kelompok usia yang dominan meninggal akibat Corona terbagi menjadi dua, yakni 46-59 tahun dan di atas 60 tahun . Jika ditotal berjumlah 84,8 persen . "Kalau lihat dari usia, kita bisa lihat bahwa ternyata usia yang paling rentan itu adalah di atas 45 tahun. Jadi yang berwarna abu-abu dan berwarna biru muda itu adalah sebelah kanan kotaknya menunjukkan kasus-kasus yang meninggal usianya di atas 45 tahun, ternyata total gabungannya adalah 85 persen," kata Ketua Tim Pakar Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Wiku Bakti Bawono Adi Sasmito dalam jumpa pers di saluran YouTube BNPB, Sabtu .
"Kalau kita lihat ternyata sekitar 60 persen itu yang positif adalah berjenis laki-laki, laki-laki lebih rentan. Sekitar 40 persen adalah perempuan dan ini adalah gambaran nasional," ujar Wiku.Selain itu, penyakit bawaan orang tersebut juga membuat rentan terkena virus Corona. Menurutnya, penyakit bawaan itu antara lain darah tinggi, diabetes melitus, jantung, dan penyakit paru obstruksi kronis .
"Kasusnya yang positif ini kebanyakan adalah orang-orang yang memiliki tekanan darah tinggi, kemudian diabetes, diabetes melitus ya. Jadi itu kita bisa lihat di sini. Kemudian penyakit jantung. Kemudian yang keempat adalah penyakit paru obstruksi kronis ," kata Wiku.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Gugus Tugas Jatim Ragu Kurva Corona Turun Bulan MeiSebelumnya Presiden Joko Widodo menargetkan penurunan kasus infeksi virus corona (Covid-19) harus tercapai pada Mei 2020.
Read more »
Cegah Penyebaran Corona, Pemerintah Didesak Bentuk Deputi Transportasi di Gugus Tugas Covid-19Transportasi sungai belum tertangani dengan baik seusai protokol kesehatan, karena keterbatasanya sarana.
Read more »
Gugus Tugas Perkirakan Ada Penularan Lokal Corona di Solo |Republika OnlineJumlah pasien positif virus corona di Solo bertambah dua orang.
Read more »
Pakar Gugus Tugas: 85 Persen Pasien Corona yang Meninggal Berusia di Atas 45 TahunData Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menunjukkan, kasus positif Corona didominasi kelompok usia 31-59 tahun.
Read more »
Gugus Tugas Sumut Jelaskan Reinfeksi Pasien Sembuh |Republika OnlineMeskipun langka, ada beberapa kemungkinan penyebab reinfeksi.
Read more »
Syarief Hasan Apresiasi Kerja Keras Ketua Gugus Tugas Covid | Republika OnlineDi masa penanganan pandemi yang diperlukan adalah kebijakan yang tegas.
Read more »