Warga PBI Surabaya punya gerakan 1.000 masker yang disebar lintas kampung, juga dibagikan kepada pengguna kendaraan di jalan raya. Gerakan1.000Masker
jpnn.com, SURABAYA - Relawan Eri Cahyadi makin giat menggalakkan Kampung Anti-Corona alias Karina. Sukarelawan yang merupakan gerakan warga dari berbagai kampung di Surabaya itu fokus pada masalah sosial, rutin melakukan upaya memutus penyebaran virus corona. Salah satunya di Pondok Benowo Indah , Kelurahan Babat Jerawat, Kecamatan Pakal.Baca Juga: Saat warga lain hanya fokus membagikan masker di lingkungannya sendiri, warga PBI punya gerakan 1.000 masker yang disebar lintas kampung.
Masker-masker tersebut dibagikan kepada pengguna kendaraan di jalan raya sekitar PBI yang belum memakai masker. Sumali Ketua RT 04 dan Wakil RW 11 Kelurahan Babat Jerawat menyatakan, aksi sosial ini dilakukan karena banyak orang yang setiap hari wira-wiri di jalan tanpa menggunakan masker.Baca Juga: "Masker ini hasil swadaya, ada dari donatur juga. Intinya 1.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Langgar PSBB, Warga Surabaya Raya tidak Bisa Perpanjang SIM'Mereka yang melanggar tak akan mendapat perpanjangan SIM, begitu juga saat mengurus SKCK,' ujar Khofifah di Surabaya, Sabtu (9/5).
Read more »
1.083 Warga Surabaya Jalani Tes Swab, Hasilnya 109 Positif CoronaPemkot Surabaya telah melakukan rapid test dan tes swab mandiri secara masif untuk memastikan pasien baru terpapar virus corona (Covid-19).
Read more »
Warga Surabaya pulang dari luar negeri diisolasi di hotel'Kamar hotel yang disediakan tersebut untuk warga yang negatif, tapi keluarganya ada yang positif. Jadi, untuk memisahkan dari keluarganya, kami pindahkan ke hotel dulu, supaya tidak tertular juga.'
Read more »
Warga Surabaya dari Luar Negeri Diisolasi di Hotel |Republika OnlinePemkot Surabaya menyiapkan 265 kamar hotel untuk ruang isolasi.
Read more »
RS Unair Rawat 60 Pasien Corona Warga Surabaya, 8 Orang Pakai VentilatorJumlah pasien Corona di RS Unair meningkat. Pasien yang dirawat ODP, PDP dan positif Corona yang memiliki gejala sedang hingga berat. Salah satunya balita.
Read more »
Gara-gara Bantuan untuk Warga Terdampak Covid-19, Warga Segel Kantor KadesPeristiwa itu diduga terjadi karena ketidakpuasan warga terhadap penyaluran bantuan sosial JPS dari Provinsi Sumatera Barat.
Read more »