Skytrain bandara Soekarno-Hatta berhenti beroperasi hingga 31 Mei 2020.
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Layanan KA Layang atau Skytrain Bandara Soekarno-Hatta dihentikan sementara mulai hari ini, Rabu sampai dengan 31 Mei 2020. PT Angkasa Pura II mengambil kebijakan ini untuk mencegah penyebaran virus Corona atau Covid-19.
Senior Manager of Branch Communication & Legal Bandara Soekarno-Hatta PT Angkasa Pura I,I Febri Toga Simatupang, mengatakan, layanan Skytrain dihentikan sementara untuk menerapkan physical distancing guna mencegah penyebaran Covid-19. Pihak bandara menyediakan bus pengganti skytrain. Di Terminal 1, Shuttle Bus akan melayani penumpang atau pengguna jasa melalui Terminal 1A Keberangkatan mulai pukul 05.00 - 23.54 WIB. Sementara di Terminal 2 akan dilayani di Gate 3 Keberangkatan mulai Pukul 05.06 - 00.00 WIB. Sedangkan di Terminal 3, Shuttle Bus tetap dilayani di Gate 3 keberangkatan mulai pukul 05.18 - 00.02 WIB.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bandara Soekarno Hatta Dukung Penerapan PSBB |Republika OnlineSebelumnya, bandara Soekarno Hatta sudah menjalan pembatasan sosial cukup masif.
Read more »
Hari Ini, Layanan Skytrain Bandara Soekarno-Hatta Dihentikan SementaraSkytrain dihentikan sementara hingga 31 Mei 2020 mendatang.
Read more »
Bandara Soetta Setop Sementara Skytrain, Ganti dengan Shuttle BusPengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Tangerang, Banten yakni PT Angkasa Pura (AP) II pun akhirnya menghentikan...
Read more »
Andi Batam Ingin Lelang |em|Jersey |/em|Lagi untuk Perangi Covid-19 |Republika OnlineSebelumnya sejumlah legenda basket Indonesia juga melakukan lelang jersey.
Read more »
Tangerang Terapkan PSBB, Bandara Soekarno Hatta Siapkan Langkah StrategisBahkan sejak 1 April 2020, Soekarno-Hatta sudah terlebih dulu menjalankan pembatasan sosial cukup masif dengan menerapkan status minimum operation.
Read more »