Sholat dhuha merupakan salah satu ibadah yang memiliki banyak keutamaan.
Liputan6.com, Jakarta Doa setelah sholat dhuha penting untuk diketahui agar kita bisa lebih merasa dekat dengan Allah SWT. Sholat dhuha merupakan salah satu ibadah yang sangat dianjurkan karena memiliki banyak manfaat dan keutamaan. Setelah selesai sholat kita tentunya menyempatkan untuk berdoa, dan tidak langsung meninggalkan tempat ibadah. Selain itu, penting mengetahui tentang doa setelah sholat dhuha.
Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang doa setelah sholat dhuha, lengkap dengan niat dan tata cara sholat dhuha, Sabtu . Mengucapkan niat sholat dhuha sebelum takbirotul ihram hukumnya sunnah menurut madzhab Syafi’i dan Hambali. Fungsi dari mengucap niat sholat dhuha sendiri adalah untuk mengingatkan hati sehingga lebih mantap dan khusyu’ dalam menjalankan sholatnya. Membaca niat ini termasuk dalam tata cara sholat dhuha 4 rakaat.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Rasulullah Baca Doa Ini Setelah Sahur, Cocok Dibaca Saat RamadanUsai sahur, Rasulullah kerap membaca doa ini, seperti tercantum dalam hadis riwayat Thabrani.
Read more »
Tata Cara Sholat Tahajud Lengkap dengan Bacaan DoanyaPelajari tata cara sholat tahajud yang benar, sesuai tuntunan, serta doa dan keutamannya.
Read more »
Kualitas Sholat Sahabat |Republika OnlineSetiap kata dan kalimat yang dibaca membuat mereka tenggelam dalam kebenaran.
Read more »
Ini Dua Waktu Terbaik Melaksanakan Sholat DuhaKapankah waktu terbaik untuk melaksanakan sholat dhuha?
Read more »