Rapid test digelar terkait dengan klaster penularan Covid-19 DIY, yaitu Indogrosir.
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pemerintah Kota Yogyakarta telah menyiapkan tambahan ruang isolasi bagi warga yang akan mengikuti rapid test. Pemkot menyiapkan 700 kuota, sebanyak 343 warga telah mendaftar. Baca Juga Rapid test ini dilakukan bagi warga Kota Yogyakarta yang pernah berhubungan dengan salah satu klaster besar penularan Covid-19 di DIY yakni klaster Supermarket Indogrosir.
Balai diklat yang memiliki 30 kamar tersebut dapat menampung 150 orang. Sementara, juga disiapkan ruang isolasi di hotel-hotel yang ada di Kota Yogyakarta. "Non-reaktif akan solasi mandiri, artinya akan menjalani rapid test seminggu lagi setelah rapid test pertama," kata Heroe.
United States Latest News, United States Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tambah Satu, Total Empat Klaster Penyebaran Covid-19 di DIYTerdapat penambahan satu klaster baru pusat grosir di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Dengan demikian, sudah ada empat klaster di DIY.
Read more »
Alasan Pemda DIY Belum Terapkan PSBB untuk Cegah Covid-19 |Republika OnlinePemda DIY belum menerapkan PSBB untuk mencegah Covid-19.
Read more »
700 Rapid Test Disiapkan untuk Pengunjung IndogrosirPemerintah Kota Yogyakarta saat ini tengah mempersiapkan 700 rapid test untuk warganya yang sempat berkunjung atau berbelanja di Indogrosir Mlati, Sleman pada kurun 19 April-4 Mei lalu.
Read more »
Kluster Besar Baru Covid-19, DIY Direkomendasikan Terapkan PSBB57 karyawan Supermarket Indogrosir reaktif terhadap rapid test dan tujuh (7) orang sudah dinyatakan positif Covid-19.
Read more »
UPDATE Covid-19 di Jatim, DIY, Bali, NTT, NTB, Kalbar, Kalsel 10 Mei 2020Berikut ini update data kasus Covid-19 untuk provinsi Jatim, DIY, Bali, Nusa Tenggara Timur (NTT), Nusa Tenggara Barat (NTB), Kalbar, Kalsel.
Read more »
153 Positif Corona di DIY, Klaster Grosir Sumbang 7 KasusPasca-temuan 7 kasus positif Virus Corona di Indogrosir DIY, pemerintah akan mengetes cepat massal pengunjung.
Read more »